Gunung Merapi Keluarkan Awan Panas Guguran Jarak Luncur 2 KM, Terungkap Sejumlah Potensi Berbahaya

preview_player
Показать описание
TRIBUN-VIDEO.COM - Viral video yang menunjukkan aktivitas Gunung Merapi mengeluarkan guguran awan panas pada Minggu (12/12/2021) tersebar luas di media sosial.

Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) menyebut terdapat potensi bahaya dari gugurnya awan panas dengan jarak luncur 2.000 meter tersebut.

Diantaranya adalah guguran lava dan awan panas pada sektor tenggara-barat dengan jarak luncur yang tinggi.

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Smuga merapi mendali tak terjadi apa apa dan smua warga dalam lindunganNya amin

floflorence
Автор

Semoga masyarakat terhindar dari bahaya

tinetiaghazava
Автор

Pantesan hr ini yogyakarta panas bgt, rupanya mbah mrapi pilek hr ini.

nandatampubolon
Автор

alama.3.Gunung.Besar'di'🇲🇨🙄🙄

シルティニングシィ