Terpidana “Kopi Sianida” Jessica Wongso Hirup Udara Bebas Setelah Dipenjara 8 Tahun

preview_player
Показать описание
Terpidana kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin, yakni Jessica Kumala Wongso, bebas bersyarat pada Minggu (18/8/2024). Kasus pembunuhan ini mengundang perhatian masyarakat luas, dan dikenal dengan kopi sianida. Seperti apa perjalanan kasus Jessica, hingga akhirnya ia bebas bersyarat?

#jessicawongso
#kopisianida
#mirnasalihin

--------------------------------------------------------------------

Ikuti media sosial Harian Kompas

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Baca juga berita lainnya di Kompas.id:
1. Divonis 20 Tahun Penjara, Jessica Wongso Hanya Jalani 8 Tahun - komp.as/3WIERww
2. Jessica Wongso Bebas Bersyarat - komp.as/3M9mmMT

HarianKompasCetak
Автор

20 thn vonis nya tapi bebas bersyarat thn ke 8 dengan remisi 5 thnan, apa supaya viral jadi yg kasus viral membunuh penuh bukti tapi bebas biar ga viral lagi 🤔

breakhart
Автор

Buset dari 20 tahun jadi 8 tahun
Benar2 hukum yg aneh

uchihasasuke
Автор

Dari isu kasus lama vina yg ntah gimana kabarnya kini ada lagi isu kasus lama yg rame lagi 🗿

edog
Автор

Sepertinya ada yang ketakutan dengan bukti baru yang dipegang oleh Pak Otto 🤭. Jadi daripada Kebobrokan hukum terbongkar, lebih baik Jessica dibebaskan sebelum Otto mengajukan PK dengan bukti baru yang chuakssss membongkar kebusukan KM FS 🤭

tosugi
Автор

Yg memberikan putusan hukum harus di periksa n di ini itukan

jahomansaragih
Автор

Kasus Vina dan Jessica Kasus Janggal, Maka Dari itu Wajar Jika Masyarakat Bersimpatik

haymanis-nvfx
Автор

Salut dengan emosinya sangat damai menunjukkan hatinya bersih sabar dan ikhlas tak ada dendam kebencian. Jessica mengaku tidak bersalah dan menghargai putusan pengadilan. Tapi tetap berjuang mendapatkan kebenaran. Masya Allah.

Man-kpjf
Автор

Saya yakin.jesika bukan pembunuh.alhamdulilah.udah bebas.semoga sehat slalu

KakakDedi
Автор

20th dan 8th sudah bebas tpi knapa kasus vina jg lama di penjara kok gk dibebaskan padahal dia mengaku krna disiksa

horimaneh
Автор

Selamat Jes kedepan kamu pasti hidup dgn Bahagia selamanya !!!

JohanKapri
Автор

Selamat ya, tapi semoga Ferdi Sambo gak kayak gini juga

CoganCok
Автор

Enak yah di Indonesia ini para pelanggar hukum bisa tersenyum lebar

ArifanChannel.
Автор

Indonesia adalah sorga bagi para kriminal

Yonathan-sc
Автор

Semua masyarakat senang kalau Jessica bebass

CinemaArtis
Автор

Alhamdulillah doa kita terkabul...
Selamat buat Jessica....

Alamsyah-mtrn
Автор

Kasus Vina dan Jessica Kasus Janggal, Maka Dari itu Wajar Jika Masyarakat Bersimpatik

haymanis-nvfx