Putri Iklan - ST12 (Lirik)

preview_player
Показать описание
Putri Iklan - ST12 (Lirik)
----------------------------------------------------
Lirik :
Aku yang terlelap sendiri
Terlelap sampai tak sadar diri
Kulihat sang Pujaan Hati
Datang melangkah, t'rus menghampiri

Namun, sungguh sayang
Itu hanyalah sebuah mimpi
Terbangunkan pagi
Bersama matahari

Aku bergetar disentuh dia
Mataku terbang sampai ke langit
Tubuhnya pun indah kupandangi
Putih, mulus, dan seksi

Tak jauh seperti sang Bidadari
'Kan kupeluk dia sampai mati
Rambutnya pun indah bagai putri
Mirip iklan di TV

Ho-oh, aku bergetar disentuh dia
Mataku terbang sampai ke langit
Tubuhnya pun indah kupandangi
Putih, mulus, dan seksi

Tak jauh seperti sang Bidadari
'Kan kupeluk dia sampai mati
Rambutnya pun indah bagai putri
Mirip iklan di TV

Aku bergetar disentuh dia
Mataku terbang sampai ke langit
Tubuhnya pun indah kupandangi
Putih, mulus, dan seksi

Tak jauh seperti sang Bidadari
'Kan kupeluk dia sampai mati
Rambutnya pun indah bagai putri
Mirip iklan di TV

(Oh-ho, wo-ho, yeah)
(Hu-hu-hu)
(Oh-ho, oh-ho, yeah)
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Dia adalah puteri dari bulan, mengenakan pakaian sutera, bintang menghiasi rambutnya, madu manis mengalir di nadinya

Dia hanya menginginkan seseorang, siapa yang bisa membuatnya merasa seperti musim gugur adalah musim semi

aimanrkusumah
Автор

Inget jaman kls 2 smp, tahun 2008..masih ingat suasananya tapi tidak bisa diulang kenangannya PATI, jawa tengah, Indonesia

paradocx
Автор

Mengingat kan q sama mantan, , tapi aku udah rela dan biarkan dia hidup tanpa mamak, , biasakan tanpa mamak, , yg penting tak support meskipun jauh mamak luv yud, ,

maiaocktavia
Автор

Jadi kangen st 12 pernah konser di kamppung ku .. firdaus kab. Serdang bedagai 2013

Mpxofficial
Автор

kembali bernostalgia, menginggat masa SMP dan SMA, salam dari baito, konsel, sulawesi tenggara

Jumryn-Anawonua
Автор

Nostalgia, senin, 23 september 2024😂🎉

trendingtiktok
Автор

Meski memilikinya hanya sebuah mimpi 😢

muchammadalulum
Автор

Rindunya dekat ex, selalu nyanyi dengan dia lagu ni sama ii tapi sayang dia dh kepunyaan lelaki lain “)

aimanaminuddin
Автор

Mengingatkan ke mantan tahun 2012, skarang aku sdah mnikah dan dia masih bujang, komunikasi smpai saat ini masih lancar, dia berharap bisa kembali lgi karna masih saling cinta 😢😢.

Natalianainggolan-ye
Автор

Bisakah kembali lagi, aku pengen banget ngulang waktu plissss,

prisstanungky
Автор

Atau suatu saat nanti kita akan bersatu lagi meskipun secara akal ga mungkin?

prisstanungky
Автор

Keingat setel lagu ST12 waktu lagi login PB lalu pasang lagu putri iklan

Nishikata
Автор

Ini tempat nya di negara mana sih kalau boleh tahu 🤔🤔😁😁

raflimalik