Identifikasi Masalah Penelitian

preview_player
Показать описание
Sebagai langkah awal dalam pemetaan pola, bentuk, struktur, jenis dan sifat penelitian yang akan dilaksanakan kedepannya, sudah seharusnya identifikasi masalah tidak dianggap sebagai pelengkap dokumen atau hanya formalitas belaka dalam sebuah tulisan ilmiah.
Identifikasi masalah dapat dianggap sebagai cara menunjukkan kejelian seorang peneliti dalah memahami dan menentukan hal-hal apa saja yang layak dan tidak layak diteliti.
Identifikasi masalah sebagai perwujudan rasa penasaran akan berbagai fenomena yang ditemukan dan keinginan untuk menjawab permasalahan-permasalahan yang ditemui dan berusaha mendapatkan jawaban penelitian.

#konsepPenelitian
#IdePenelitian
#IntisariMasalah

silahkan juga ditonton video saya yang lain tentang:
Tips Jitu Menentukan Topik Permasalahan Penelitian di Skripsi,

selamat meneliti!
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Ini nih yg aku carii uhh pak tabah dong sama materi pembahasan Rumusan masalah

dewifitri
Автор

Terima kasih pak..tuhan yesus memberkati

johndaltonsarumaha
Автор

Sukses selalu untuk channel nya🙏sangat bermanfaat

fridamaiduha
Автор

Terimakasih pak..🙏🏼🙏🏼

Sukses sellu, kami menunggu chanel chanel lainnya

lewistinwau
Автор

Trimakasih Banyak Pak 🙏

Tuhan Yesus Memberkati🙏

yohanayestimelatiwau
Автор

Benar2 bermanfaat pak materinya, terimakasihh😊🙏🙏

rinihatigaurifa
Автор

Terimakasih pak 🙏🙏
Materinya sangat bermanfaat, semoga sukses selalu 😇😇

editibasarumaha
Автор

Sangat bermanfaat 😀🙏
Terimakasih pak🙏

zekygulo
Автор

Sangat membantu dan bermanfaat
Terimakasih pak 🙏

roswitawaoma
Автор

Sangat bermanfaat pak
Terimakasih pak🙏

creatordjorgnias
Автор

Terima kasih banyak atas materinya Pak 🙏

fiktorjayabawamenewi