Laporan Utama: Prabowo Akhirnya jadi Presiden | Kabar Petang tvOne

preview_player
Показать описание

Pasangan calon presiden-wakil presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka memenangi Pemilihan Presiden 2024 dalam satu putaran. Pasangan nomor urut 2 itu meraup 96.214.691 atau 58,6 persen dari total suara sah nasional.

Komisi Pemilihan Umum (KPU) menuntaskan rekapitulasi suara hasil Pemilu 2024 di kantor KPU, Jakarta, Rabu (20/3/2024) malam. Penuntasan rekapitulasi dilanjutkan dengan Rapat Pleno Terbuka Penetapan Hasil Pemilu 2024 Tingkat Nasional yang dihadiri oleh jajaran pimpinan KPU, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP). Selain itu hadir pula Ketua Komisi II DPR Ahmad Doli Kurnia, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Hadi Tjahjanto, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, dan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Budi Gunawan.

KARPET01
UK01
GUS01

Dan jangan lupa untuk follow akun-Akun Sosial Media tvOnenews untuk mendapatkan beragam informasi terkini dan update dari kami:

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Selamat Bapak Prabowo, walau aku tak memilihmu, tapi aku slalu mengagumimu dan sangat senang bapak terpilih jadi presiden

nataliadorotheasusanto
Автор

BERARTI BENAR KATA PAK GUS DUR
PAK PRABOWO JADI PRESIDEN KETIKA UMUR UDAH TUA😂

mhdazman
Автор

Alhamdulillah semoga pasangan Prabowo Gibran dapat memanjukan Indonesia lebih baik lgi kedepanya 🤲🤲🤲

fattmi
Автор

Selamat, ini mutlak, sebagian besar rakyat Indonesia telah memilihmu

muslikhategal
Автор

Prabowo itu pejuang... Pantang menyerah dan mau mengabdi walaupun harus bekerja dibawah orang yang dua kali mengalahkannya... Menurut pemikiran saya itu bagus ketika dua org yang tadinya bersebrangan kemudian mau duduk bersama bekerja bersama demi negaranya... ✌️✌️✌️

safaat
Автор

Hore..., akhirnya Bpk. Prabowo menjadi Presiden RI yang ke 8.
Bpk. President yg saya banggakan, yang saya nanti-nantikan.
Terimakasih Tuhan.
Kiranya Engkau beri Bpk. Presiden kami kesehatan dan umur yang panjang. Amin

josepinasembiring
Автор

Idola ku dari jaman dolo pertama kali lihat di TV iklan Partai Gerindra lsg aku suka seneng lihat nya, karisma aura sorang Pemimpin sdh terpancar dan sekarang Tuhan menjadi kan nya Pemimpin RI ke 8. Sukses selalu buat Pak Prabowo dan Mas Gibran, Selamat memimpin Negri🤗

malfarosa
Автор

Bukannya gasuka sama pak prabowo, malahan saya suka dan salut sama Pak prabowo. Cuman knp harus bgt dia wakil nya😢

MuhammadZidanNurfaizi
Автор

Alhamdulillah y allah...
Smoga bpk mnjdi presiden yg amanah dan tegas sllu mendengarkan suara rakyatnya
Sy skit" kmrin berusaha dtng ke TPS demi bpk Prabowo 🥰

Emakejuna
Автор

ALHAMDULILLAH WASYUKURILAH SEMOGA PRESIDEN BARU.SEGERA.MEMIMPIN PERANG MELAWAN KEMISKINAN DI INDONESIA

budihandaru
Автор

Pak Prabowo akhirnya menang usaha yg tidak sia2, dengan ketabahan dan keyakinan akhirnya bisa menjadi pemimpin di negri ini.

Mantaapp mantaapp joss.

ekoharyanto
Автор

❤❤❤❤❤RECORD DUNIA TERBANYAK DI PILIH RAKYAT 96.2 JUTA PEMILIH LEBIH ❤❤❤

sardiasmodikromo
Автор

*KEMENANGAN PRABOWO...*
Riil saja, Prabowo modalnya sudah *"punya nama yang dikenal masyarakat luas"* dan secara alamiah sudah tersosialisasi lama, terutama bagi "rakyat menengah kebawah" (pedesaan, pelosok) yang notabenenya merupakan *mayoritas penduduk Indonesia.* Inilah kunci umum kemenangannya dalam pemilu tahun 2024.

*Masyarakat umum, * sudah lebih mengenal nama Prabowo daripada dua capres yg lain (Anies dan Ganjar) yang terbilang baru dan belum begitu familier ditelinga rakyat, ya wajar kalau Prabowo *"menang telak"* menguasai dihampir semua provinsi.

Di Indonesia, rakyat menengah kebawah, bisa dicek kalau ditanya, hampir semua sudah tahu siapa Prabowo, sedangkan dua yang lain ternyata banyak yang belum tahu. Jadi sangat wajar, apalagi logikanya orang desa (yang masih mayoritas menurut sensus penduduk) itu cara berpikirnya begitu itu.

Ketika belum pemilu saja, kalau kita membaca penelitian _(survei)_ dari hampir semua lembaga peneliti bisa dibilang memenangkan Prabowo dengan angka yang tinggi. Ini sebetulnya tidak mengherankan, dikira-kira saja rasional kok, bagaimana mereka orang desa (menengah kebawah) model berpikirnya, ya nama sang tokoh yang sudah dikenalnya itu.

Sama dengan partai, mengapa orang-orang menengah kebawah itu partainya rata-rata tidak jauh-jauh dari PDIP, Golkar, Gerindra, PKB, Demokrat atau yang sejenis. Itu kalau partai lho ya?

Jadi ya wajar kalau hasilnya "tidak linear" dengan capresnya. Contoh, dibasis-basis PDIP saja seperti Jawa Tengah, atau basis PKB seperti di Jawa Timur kok malah nyoblos Prabowo daripada Ganjar atau Anies dari partai pilihannya? Ini realitas lho ya ? Ya karena itu cara berpikir rakyat menengah kebawah itu dalam hal capres tokoh yang sudah tidak asing lagi dikenalnya. Dengan kata lain, berbeda dengan PKS yang militan atau orang-orang kota yang modern, yang rata-rata linear antara partai dan paslonnya.

Orang-orang desa, katakanlah kalangan menengah kebawah (mayoritas penduduk Indonesia?) itu _apolitik, _ (tidak tahu politik, masa bodoh). Beda dengan mahasiswa atau menengah keatas yang pendidikannya lebih tinggi, kayaknya politik menjadi isyu penting bagi mereka.

Saya yakin, para pengamat yang suka omon-omon itu orang *"kota sentris"* yang terkungkung di idealisme akademiknya. Tidak melihat, tidak tahu suasana orang desa, pelosok-pelosok. Tidak tahu sosiologi dan psikologisnya desa-desa pelosok, padahal statusnya masih *"mayoritas"* penduduk di Indonesia.

HaryantoSMPPaliyanGK
Автор

Alhamdulilah bapak Prabowo-Mas Gibran jadi Presiden dan wakil Presiden 2024-2029 semoga diberi kesehat an, keselamatan selama

indrasakti
Автор

Alhamdulillah pak
Perjuangan mu tdk sisia pk

ShamSinyo
Автор

Selamat Pak Prabowo Subianto Presiden RI ke 8, selamat berkerja Pak Presiden ku sang kebijaksaan sejati, Amin ! 🎉🎉

DanielDarmawan-mv
Автор

Asslm wr wb Akhirnya jagoan kita menang juga selamat bapa presiden bapa prabowo wslm wr wb

AlwiAlwi-pt
Автор

MANTAB BAPAK PRABOWO... MENJADI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA... YG DI RHIDHOI ALLAH SWT.. JLANKAN AMANAH RAKYAT DAN AMANAH DARI ALLAH SWT.. UNTUK NEGERI INDONESIA... AKU PETANI YANG MENSYUKURI NIKMAT ALLAH SWT...SELALU MENDUKUNGMU.. ❤❤❤❤

surantoanto
Автор

selamat datang presiden Indonesia ke 8

putramamansyah
Автор

Amiin...perjuangan yg tidak ada hentinya demi bangsa dan negara. Prabowo R1

sumarniharjo