Cara Mengubah File Word ke PDF

preview_player
Показать описание
Cara Mengubah Dokumen atau File Word ke PDF

Secara umum, langkah untuk konversi file word ke pdf secara online adalah:
1.Pilih file-nya
2. Tunggu prosesnya
3.Download hasilnya.

Berikut ini langkah detailnya:
1. Buka web browser.
2. Ketikkan kata kunci "Word to PDF"
3. Klik salah satu link yang disediakan
4. Klik tombol Upload file, lalu pilih file word yang akan diconvert, kemudian tunggu sampai proses convert selesai.
5. Ketika proses convertselesai biasanya akan munsul kotak dialog Save As atau tombol Download, tinggal di klik saja dan tunggu sampai file hasil convert-nya berhasil didownload.
6. Selesai.

Terima kasih telah menonton video ini!

Ilmu yang sy bagikan di sini semuanya gratis!
Tetapi jika ada teman-teman yang mau berdonasi, berapapun nominalnya In Sya Allooh saya tdk akan menolaknya, hehee.. :)
Donasinya bisa dikirim melalui link SOCIABUZZ berikut ini

Jangan lupa subscribe channel Pusat Cara Cara

Web/Blog:

Saran & kritik silakan hubungi:

Semoga bermanfaat. #tutorialkomputer #belajarkomputer #pusatcaracara
Рекомендации по теме