Marketers WAJIB Tau! Update Trend Marketing Tahun 2025 | #TheMarketingPlaybook EP 06

preview_player
Показать описание
DAFTAR LIVE EVENT THE MARKETING PLAYBOOK PODCAST 🔽

Minggu, 08 Desember 2024 | 13.00-15.00 | Purwadhika BSD, Green Office Park 9| FREE ENTRY!
---
Tahun baru udah di depan mata, saatnya mempersiapkan strategi marketing untuk brand/ bisnis di tahun mendatang, welcome to The Marketing Playbook episode 06!

Kali ini, Pak Andin dan Bu Mandy membahas marketing trend yang akan booming di tahun 2025. Jadi, pastikan kamu simak episode ini supaya bisa curi start bikin strategi marketing tahun depan.

Next-nya bahas apa lagi ya? Yuk, drop ide kamu di kolom komentar 😊
---
Temukan informasi selengkapnya terkait Purwadhika dengan mengunjungi link-link berikut ini:

---
Ikuti media sosial kami lainnya

Instagram:

TikTok:

LinkedIn:

Blog:

Spotify Podcast:

Twitter:

FB Page:
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Kesimpulan Singkat:
1. Kembali fokus pada corenya yaitu komunikasi yang efektif.
2. Trend video pendek yang semakin banyak digunakan.
3. Storytelling yang mampu menarik perhatian audiens.
4. The Rise of micro influencer / Key Opinion Customer (KOC) bukan Key Opinion Leader (KOL).
5. Kebanyakan akan memaksimalkan review online missal google review untuk menyampaikan pendapat.
6. Brand yang memiliki Social Currency / dampak positif terhadap lingkungan.
7. Kecerdasan buatan tidak akan menggantikan marketer, tetapi malah akan membantu mereka menjadi lebih kreatif.
8. Marketer tidak akan terkalahkan oleh AI tapi Marketer akan terkenal jika mempergunakan AI

wildakiwil
Автор

Nggak pernah absen marketing playbook ini.. Keren banget Podcast marketing, dikemas kaya podcast gosip. Ngalir tapi berbobot😊

familyui
Автор

Thank you, kak, untuk bahasannya. Viewers baru di sini👋🏻 Bahasannya ‘daging’ banget!

Anyway, kalau boleh request, bahas fungsi media untuk digital marketing di masa depan dong hehe. Soalnya industri media bergerak ke arah yang sangat berbeda sekarang. Apalagi dengan adanya a bunch of micro influencers. How should media do to “softsell” the product and still gain trust and also win the heart of customers, so brands still can get the money out from using media.

Thank youu, semoga dibaca dan diwujudkan yaa❤

cynthiamale
Автор

bahkan sbg marketer level middle (karir 5 thn++), ini lmyn fresh juga. thnks sdh sharing!

elysanoy
Автор

Gila si pembahasan marketing yang to the point langsung bisa di praktekan di lapangan,

Terima Kasih Purwadika School

farhanpreneur
Автор

dengan bahasa yang mudah dipahami, suka

fitriyati
Автор

Thanks a lot for such wonderful marketing insights

mustajibsukud
Автор

Banyak banget ilmu yg di dapet dari sini. Makasih banyak kak ❤

footballshortHD
Автор

Keren. Makasih Mba Mandy dan Mas Andin…

mazzzpendi
Автор

good insight pak Andin, ninggalin jejak dulu

KucingDavonRex
Автор

nice, berguna utk yg baru belajar marketing

wahyoo
Автор

Sangat informatif dan bermanfaat konten nya 👍🙏

NatheveS
Автор

kaa, bahas marketing buat offline store kaa,

Pagodaparfumgrosir
Автор

Marketing intinya bukan di komunikasi 🙏🏻 lebih luas dari itu

rahmaamah
Автор

Ilmu - ilmunya sangat membantu banget 🥰

didinvilmer
Автор

Ini keren banget pembahasannya sumpah, ilmu semua

SilnyAminahMaulana
Автор

thank you ilmu yang sangat bermanfaat ini kak😇

Rahmatullah-pn
Автор

Bapak/i, KOC ini pendekatannya bisa ke arah testimoni kan ya?

sudutmeja
Автор

Maksih banget ilmunya kak... sering2 insight ilmu kayak gini

bejostay
Автор

Lebih mengena ini dr pada pake istilah marketing 3.0 4.0 5.0.

andisaputro