Pas Band - Aku (Live Konser Tanggerang 23 Mei 2015)

preview_player
Показать описание
Band/Artis: Pas Band
Song: Aku
Dipopulerkan Oleh: Pas Band

Lirik:
Aku dilahirkan bukan untuk menyakitimu
Tapi 'ku digariskan tak membahagiakan hidupmu
Suatu hari nanti jika hadir si buah hati
Kuberharap selalu tak seperti diriku
Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis
Dan janganlah marah terkadang cinta bikin susah
Mungkin 'ku bajingan, tapi bukan penjahat perang
Yang selalu menikam tanpa belas kasihan
Biarlah hujan menyirami kesalahan aku ini
Biarlah bulan menyinari penyesalan aku ini
Biarlah bintang menikmati kepedihan aku ini
Biarlah semua jadi saksi yang kualami
Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis
Dan janganlah marah terkadang cinta bikin susah
Mungkin 'ku bajingan, tapi bukan penjahat perang
Yang selalu menikam tanpa belas kasihan
Biarlah hujan menyirami kesalahan aku ini
Biarlah bulan menyinari penyesalan aku ini
Biarlah bintang menikmati kepedihan aku ini
Biarlah semua jadi saksi yang kualami

Subscribe 18 Production untuk mendapatkan video Konser terkeren langsung dari channel ini.
----------------------------------------
©18 Production
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

2024 masih ada yang nonton?kita bernostalgia bareng absen yuk !!!

Ky.
Автор

Ayok ngaku yg masih dengarin lagu ini di tahun 2021...sehat selalu, rejeki berlimpah, panjang umur😁😇😇

petrusaritonang
Автор

"Nanti kita akan bertemu lagi sebagai dua teman lama yang pernah saling memiliki perasaan"

March 19 2021

rinaldiibot
Автор

2024 masih setia dengarkan lagu ini, karena bnyk memberi inspirasi, . Bahwa hidup ank2 kita lebih baik dari kita, .😢

ajiputra
Автор

Aku dilahirkan bukan untuk menyakitimu
Tapi 'ku digariskan tak membahagiakan hidupmu
Suatu hari nanti jika hadir si buah hati
Kuberharap selalu tak seperti diriku
Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis
Dan janganlah marah terkadang cinta bikin susah
Mungkin 'ku bajingan, tapi bukan penjahat perang
Yang selalu menikam tanpa belas kasihan
Biarlah hujan menyirami kesalahan aku ini
Biarlah bulan menyinari penyesalan aku ini
Biarlah bintang menikmati kepedihan aku ini
Biarlah semua jadi saksi yang kualami
Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis
Dan janganlah marah terkadang cinta bikin susah
Mungkin 'ku bajingan, tapi bukan penjahat perang
Yang selalu menikam tanpa belas kasihan
Biarlah hujan menyirami kesalahan aku ini
Biarlah bulan menyinari penyesalan aku ini
Biarlah bintang menikmati kepedihan aku ini
Biarlah semua jadi saksi yang kualami

saptiawanar
Автор

"Mungkin ku Bajingan"
Kalimat itu sangat dalam maknanya, kebanyakan mewakili lelaki karena yg namanya laki2 pasti pernah yg namanya nakal, bandel, atau apapun itu sehingga disebut bajingan, tapi yg namanya manusia pasti punya akal fikiran, seiring berjalannya waktu pasti sadar dengan keburukan yg pernah dilakukannya, semoga kita semua termasuk saya diberikan umur panjang untuk memperbaiki semua keburukan yg pernah kita perbuat.. Aamiin

Maaf kalau komentar sy ini ada yg salah ini cuma menurut saya saja..

ardiansyaputra
Автор

Ketika industri musik indonesia masih pantas disebut seni🤘🏻

taniavlog
Автор

tahun 2022 baru tahu lagu keren ini, maknanya dalam banget,
teegkyu Pas band👍👍👍👍

lulutnaryono
Автор

Siapa yang nasibnya seperti lagu ini ??
Satu server 🤟

singgihsetyawan
Автор

JUDUL FILM NYA : TURN ON
PASTI KALIAN NYARI FILMNYA KARNA STORY WA YANG PAKEK BACKSOUND INI. Sama sama

HexagonChannel
Автор

Terima kasih yang telah membaca ini dalam hati, Meski hati mu bukan milik ku)

Sheva. 4 April 2021~

shevasusylo
Автор

Gegara corona nyasar kesini, ,,

Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis 💔

sunsetabdya
Автор

Ini momen konser pas band yg paling keren
Di mana penonton semua kompak nyanyi bareng udh gtu lagu nya menyentuh bngettt
Pas band is the best

adiansyah
Автор

14:30.. tanggal duabelas bulan terakhir di tahun 2022 duduk dibelakang meja kantor secangkir kopi pahit dan sebatang roko surya 16..kuping mengendus mesra alunan musik ini, rasanya seperti kembali ke masa th 2008

rreisnendikahlil
Автор

Aku dilahirkan bukan untuk menyakitimu
Tapi kudigariskan tak membahagiakan hidupmu
Suatu hari nanti jika hadir si buah hati
Kuberharap slalu tak seperti diriku

( * )
Janganlah menangis terkadang cinta itu sadis
Dan janganlah marah terkadang cinta bikin susah
Mungkin ku bajingan tapi bukan penjahat perang
Yang s?lalu menikam tanpa belas kasihan

Reff:
Biarlah hujan menyirami kesalahan aku ini
Biarlah bulan menyinari penyesalan aku ini
Biarlah bintang menikmati kepedihan aku ini
biarlah semua jadi saksi, yang kualami

alijasindo
Автор

🔴 Tahun 2020 yg masih nonton like nya mana 🇮🇩🤘🤘

AndruFranzzy
Автор

“Aku tak ingin memberi banyak kenangan,
agar kau tak butuh waktu lama untuk melupakan.”

– angga mahendra (2021) –

anggamahendra
Автор

Sumpah, saya sampai tidak bisa menahan air mata ketika membawakan lagu ini di studio,

fredyaryandy
Автор

2021/03/03 yg msh dengerin, angkat jempolnya!

masfufaida
Автор

Sekarang doi sudah jadi pendakwah .. mensiarkan agama Allah swt

beningdaffa