Tak Punya Foto Pegi alias Perong, Ini Strategi Polisi Tangkap Terduga Otak Pembunuhan Vina Cirebon

preview_player
Показать описание
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru

TRIBUN-VIDEO.COM - Polisi akhirnya berhasil menangkap Pegi alias Perong, terduga otak pembunuhan Vina Cirebon yang buron selama delapan tahun.

Gerak cepat polisi ini terjadi setelah Bareskrim turun tangan tak lama usai kasus Vina diangkat ke layar lebar.

Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Jules Abraham mengatakan, pihaknya bisa menangkap Pegi meski dalam daftar DPO tidak dicantumkan sketsa wajah maupun foto pelaku.

Ia menyebut, Pegi ditangkap di Bandung setelah polisi mendapat keterangan dari beberapa pihak, seperti tersangka, saksi, ahli, dan alat bukti lainnya.

Selama menjadi buron, Pegi kerap berpindah tempat dan menggunakan nama samaran.

Inilah yang menyulitkan polisi untuk menangkap pria berusia 30 tahun tersebut.

Dari informasi yang dihimpun, Pegi setiap harinya bekerja sebagai kuli bangunan.

Saat ini, polisi masih melakukan pendalaman agar kasus dapat diungkap secara terang benderang.

Meski Pegi sudah ditangkap, masih ada dua pelaku lainnya yang menjadi buron, yakni Andi (31) dan Dani (28).

Sementara delapan pelaku lainnya sudah divonis hukuman, satu di antaranya bahkan sudah bebas.

Host: Agung Laksono
VP: Mellinia Pranandari

#pegi #perong #vinacirebon #vina #cirebon #jawabarat
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Ga heran gua sama polisi, kadang orang² biasa yg ga ada kasus aja bisa kena tangkap. Pokok hati² kalo ada polisi tiba² masuk ke rumah warga.

ab_chanel
Автор

Strategi dengan mengorbankan orang yg gak bersalah ya pak

andrewsingkoh
Автор

guys, even ini pengalihan isu pun ttp harus ada justice (keadilan) utk Vina & Eki. pelakunya harus tetep tertangkap. ga peduli ini pengalihan isu atau bagaimana, intinya pelaku hrs ttp tertangkap dan harus transparant. saya ttp ada dipihak keluarga Almh Vina.

angelineclarissa
Автор

Lagian mana ada sih sejarahnya ketua genk motor kuli bangunan, kuli bangunan itu hidupnya biasa merih mana ada setega itu ngebunuh cewek, kuli bangunan itu 100 ℅ penyayang wanita makanya kerjaannya telaten biar konsumen bahagia nempatin rumahnya yang jadi indah.

whendchannel
Автор

strategi ngaco. tahun 2016 rumah pegi sdh di geledah, polisi pun tau pegi kerja dimana (ikut bapaknya) kalau saja polisi mau nangkap saat itu tidak angkut ibu dan adik2 nya pegi aza, malah motor yang diangkut. selama 8 tahun aman aman saja, setelah viral baru di cariin, ngga perlu strategi ngejelimet kali buat nangkap. yah maklumlah Polis Prindavan India emang gitu lawakan nya, beda ama polisi Indonesia GERCEP ama presisi

idimusiccollection
Автор

Pegi kupingnya bolong. Yg di tangkap kupingnya utuh. Kasian woi lepaskan. Polisi cari kambing hitam.

hendrisusanto
Автор

Pak saya tau..bpk nyri angkatan susah aplgi sekelas akpol hrs pintar dan hmpr sempurna..tp kalo masalah ini ayolah pak..klo mrs ga yakin jngn umbar ke media dl..skrng udh ke publish trs kthuan trnyta bukan dia yg malu bukan bpk aja..tp pihak kepolisian se indonesia jd malu brsa ga becus krja. Ayo pak lebih bijak dan lebih tegas lgi dong..udh diksi spare wktu 8th pak. Skrng di up lgi bisa kan lbh baik krjanya..mksi

ardhareaction
Автор

Netizen ini jagonya komen dan ketik, cobalah datangi tu kantor aparat, face to face, biar tidak menjadi seseorang yang lempar batu sembunyi tangan,
Tu kasus juga lama karena warga jabar sekitar korban ikut membantu menipu penyelidikan, coba jujur pasti tidak akan selama ini prosesnya.
Liat aja pas penangkapan. Asik main HP terus.

naldoFake
Автор

Hukumannya harus hukuman mati, biar tidak terjadi kasus2 yg serupa dgn seenaknya bunuh2 orang seperti membunuh binatang !

yeftabasuki
Автор

Polisi sekarang busuk jir. Mereka bisa aja ngorbanin orang lain buat jadi kambing hitam demi beresin masalah yg udah ramai.

ariesamdr
Автор

Setelah 8 tahun baru punya strategi.. ??😂😂😂

tentaraAllah-xo
Автор

Kalopun yg ditangkep itu pegi yg asli, lah kox hebat bener seorang biasa yg hanya kerja sebagai kuli bangunan (bukan merendahkan pekerjaannya) bisa masuk DPO selama 8 tahun, ini yg kelewat pinter si pegi atau aparatnya sih???

panjiaprilianto
Автор

Strategi....gk ada rotan akar pun jadi😂😂😂

nuryatno
Автор

Klo.bukan pelaku pasti bingung menjawab nya

PujiAtmoko-kdjh
Автор

Dikambinghitamkan...kasihan anak orang itu ...😢

RobertusArga
Автор

LINDA TEMAN ALHAMRUM VINA...SUDAH MENGAKU PADA TEAM HOTMAN PARIS TIDAK TERLIBAT DALAM KASUS INI, KARENA PADA SAAT KEJADIAN ITU LINDA SEDANG ADA KEGIATAN PKL...APAKAH BETUL KETERANGAN LINDA PADA TEAM HOTMAN PARIS..ATAUKAH LINDA BAKAL JADI TERSANGKA....KITA LIHAT SAJA KEDEPANNYA KASUS INI SEPERTI APA

NENEKMUKIPER
Автор

Polri presisi...
presisi banget sampek joget-joget

sitisulaimah
Автор

Polisi pasti GX sembarang tngkp org, , , apalgi kasus y LG d sorot masyarakat, , , sy percya polisi GX slh tngkp

erikabenkbenk-ctxx
Автор

Ngeri klo korban salah tangkap gx enk klo d tangkep ...
Di gebukin d satu sel trus pindah sel ketemu kepala kamar d gebukin lgi ...
Klo crita2 or yg prnh d pnjara

WarnaWarni-zkfq
Автор

sepertinya mungkin ini hanya untuk menutupi kasus yang sebenarnya, , karena viral jadi polisi harus mengembalikan nama mereka sehingga mereka mungkin mencari orang dengan kriminal tinggi atau yang memiliki utang yang besar untuk di ajak berkompromi dan disuguhi perjanjian yang menguntungkan, , entah akan diberikan uang atau mungkin janji yang lain.. karena tidak mungkin hanya beberapa hari kasusnya viral langsung ketangkep pelakunya, , selama 8 tahun kemarin kalau nggak viral emang bisa ketangkep???

near_meong