KECELAKAAN NUKLIR #shorts #semesta #sains

preview_player
Показать описание
Apakah kamu tahu kecelakaan reaktor nuklir yang terjadi di Chernobyl? Apa ya yang sebenarnya terjadi?

Saat itu petugas akan melakukan pengujian pada pendingin cadangan reaktor no 4.

Pengujian ini harus dilakukan ketika reaktor akan dimatikan.

Saat itu reaktor berada pada daya 50%, namun reaktor tidak diizinkan untuk dimatikan karena suplai energi keluar masih diperlukan.

Hal ini menyebabkan penumpukan Xenon, salah satu penyebab kecelakaan.

Ketika pengujian akan dilanjutkan dan daya reaktor diturunkan menjadi 22% tiba tiba daya reaktor turun menjadi 1%.

Untuk menaikan daya di sekitar 6%, petugas menaikan hampir seluruh batang kendali.

Satu hal lagi yang menyebabkan kecelakaan. Ujung batang kendali reaktor ini diisi oleh grafit yang bisa mempercepat reaksi nuklir.

Ketika reaktor akan dimatikan, penumpukan Xenon dan grafit menyebabkan lonjakan energi yang tak terkendali. Beberapa saat kemudian reaktor meledak.

Source image :
NPR, world atlas, Live Science, Wikimedia, The Indipendent, Reddit, Science Notes, TechEBlog, wikipedia, Hoover Institution, The Washington Post.

-----

Buat kalian yang suka boleh like, share dan comment ya.
Trus jangan lupa subscribe channel kita ya untuk mendapatkan update video-video terbaru dari Semestamu. :)

#shorts #youtubeshorts #nuklir #reaktor #reaktornuklir #chernobyl #ledakannuklir #sains #semesta #kecelakaannuklir #pltn #tenaganuklir #reaksifisi #reaksifusi #radiasi #radioaktif #uranium #plutonium
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Jangan lupa subscribe ya gaes biar kita semangat bikin kontennya 😍

semestamu
Автор

Kegagalan Bukan Akhir Dari Segalanya
Penguji Nuklir 🙃

akbaraedilhajar
Автор

Tak boleh menyerah & senantiasa mencari solusi ketersediaan ENERGI umat manusia berdasar kemampuan INTELEKTUAL & ETIKA lingkungan

herusantoso
Автор

Jadi waktu pengujiannya yg "kurang tepat" dan tidak diberi izin mematikan reaktor saat pengujian berlangsung, krn kurangnya antisipasi dan pengawasan dari hal tsb.

Kalian diluar sana yg memprotes NUKLIR utk ENERGI itu SALAH BESAR. justru NUKLIR bisa bermanfaat jika ada yg mengawasi segala proses pengujiannya.

ahmadgalih
Автор

Berikut adalah kronologis lengkap kejadian saat terjadinya bencana nuklir di Chernobyl pada tanggal 26 April 1986:

01:23:45 - Operasi pengujian reaktor dimulai. Selama pengujian, keputusan dibuat untuk mematikan sistem keamanan dan mengurangi daya reaktor.

01:26:00 - Reaktor mulai kehilangan daya dan menjadi tidak stabil.

01:26:30 - Operasi pengujian dihentikan, tetapi upaya untuk menghentikan reaksi nuklir tidak berhasil.

01:28:00 - Terjadi ledakan dengan kekuatan setara dengan 10 ton TNT. Atap reaktor terangkat, dan gas dan debu radioaktif dilepaskan ke atmosfer.

01:30:00 - Pihak berwenang dihubungi dan upaya pemadam kebakaran dimulai.

02:30:00 - Evakuasi penduduk lokal dimulai.

27 April 1986 - Pihak berwenang mengumumkan pertama kali tentang kejadian ini ke publik.

28 April 1986 - Pihak berwenang mulai membangun "sarkofagus" beton untuk menutupi reaktor yang hancur.

Minggu pertama Mei 1986 - Pihak berwenang mulai memperluas zona evakuasi dan mengambil tindakan untuk mencegah paparan radiasi lebih lanjut.

Juni 1986 - Pihak berwenang mulai mengevakuasi penduduk dari area di sekitar reaktor dan memulai upaya membersihkan daerah tersebut dari radiasi.

Desember 1986 - Konstruksi sarkofagus beton selesai.

1987 - Pihak berwenang mulai memulai upaya pemulihan daerah sekitar Chernobyl dan memperbaiki infrastruktur.

1991 - Uni Soviet bubar, dan Ukraina menjadi negara merdeka baru.

2000 - Pemerintah Ukraina memutuskan untuk membangun "sarang baru" untuk menutupi sarkofagus beton yang sudah lapuk.

2016 - Sarang baru selesai dibangun.

Meskipun kejadian utama hanya terjadi dalam hitungan detik, dampak dari bencana nuklir di Chernobyl dapat dirasakan hingga saat ini. Banyak orang yang menderita penyakit dan kematian akibat paparan radiasi, dan lingkungan sekitarnya menjadi tidak aman untuk ditinggali selama beberapa dekade.

Sumber : internet

piterngo
Автор

Bayangin lu sebagai teknisi nuklir di Chernobyl, trus pas meledak keinget ada orang yang bilang, kegagalan bukan akhir dari segalanya🗿

MkeHz
Автор

Bang bahas dong, di bumi ini pernah terjadi pusaran air laut sebesar di film "pirates of carribean (at world end)" ga sih? Atau sebenarnya pusaran air yang besar itu hanya hayalan saja.
Thx

wahidanlana
Автор

Dan orang orang yang ada di reaktor nuklir itu semua sehat wall'afiat.

YangTetapAbadi
Автор

Baru aja abis nonton series Chernobyl. Seru coy

azrinuari
Автор

Air yang menyelubungi uranium rod itu apa di ganti secara berkala ya bang, ato cuma di decontaminasi saja untuk di gunakan lagi

hafidahsan
Автор

Bang coba bahas kecelakaan reaktor nuklir di jepang (maaf kalo salah)

iwansusanto
Автор

bahan pembuatan bom nuklir nagasaki heroshima atau termo nuklir rusia apa bisa di beli di toko kimia terdekat bang ?bahas dong

sutiknodelight
Автор

KALAU SEKARANG "ENERGI NUKLIR DIPROTES" LANTAS PULUHAN TAHUN LALU KALIAN PADA KEMANA??? SEHARUSNYA DARI DULU.

ahmadgalih
Автор

Kalau gak salah, walau kejadian, sebab dan kronogisnya Chernobyl beda dengan Fukusima, tapi step nya hampir dama dengan meledaknya reaktor Fukusima.

BTW, bahas dunkz kayak gini, tapi soal Fukushima akibat tsunami.

Gue mau tau penyebab lengkapnya ini...

andreasyudika
Автор

Lalu yg dikenal sebagai tombol kematian "AZ-5" Itu fungsi nya apa bang?

fakhrianaksholeh
Автор

Itu brarti insinyur nuklir itu gak boleh sampe salah ya?

alanputra.
Автор

filmnya bagus bgt btw. judul chernobyl hbo, cuma.6 eps

MuchlisNopq
Автор

Indonesia baiknya menggunakan PLTN untuk 200jt lebih penduduknya dan mendistribusikan dg merata.

chikahafizah
Автор

Apa beda tubular heater dan reaktor nuklir?

channelberguna
Автор

Iya Bang Aku pengen diterusin Bang Ceritanya Bang gimana reaktor Chernobyl itu bisa meledak Bang?

aldigggeming