Rute AONE TRAWAS Mojokerto // Banyak Tanjakan dan Lewat Hutan

preview_player
Показать описание
Rute AONE TRAWAS Mojokerto // Banyak Tanjakan dan Lewat Hutan

View : Alam, Pegunungan dan City View
Tempat : Tempatnya yang berada di ketinggian membuat tempat ini memeliki udara yang sejuk dan segar
Makanan : Tersedia beberapa menu chinese food dan lalapan, dengan cara pembayaran sistem deposit saldo
Tiket masuk : Tiket masuk 15K, anak dibawah 10 tahun gratis
Fasilitas : Camping ground, Gazebo, Playground, Spot foto, Mushola, Toilet, Parkir
Lokasi : Hutan, Kec. Trawas, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur

Review Aone Trawas

Terima kasih sudah menonton, dukung terus chanel SIGMA FAMILY agar semakin berkembang dan bermanfaat bagi semua orang. Jangan lupa klik SUBCRIBE, LIKE, SHARE dan KOMENTAR

#wisatajawatimur #wisatatrawas #aonetrawas #wisatamurah #cafehits #cafetrawas #cafeviral
=============================
IG : @hoedhaaprilino
Tiktok : @sigmafamily87
=============================
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Sudah pernah ke sini sama keluarga bawa xl7 matic. Aman lancar alhamdulillah

GangguanMalam-dp
Автор

Sangat bermanfaat sekali pak bos rutenya ☕🤝

anas-odqc
Автор

Tadi pagi truk q bwa muatan pasir silika 7 ton bisa sampai ats...

rindirindu
Автор

Gak ada tukang gojek sampai dilokasinya, sebab jalannya nanjak terus mau pakai motor sendiri takut

kuntiwidjajanti
Автор

Tidak terlihat kendaraan ELF atau Hiace... Apa riskan utk kendaraan besar??

cak.holiyak
Автор

Dri tempat nunggu shuttle sampai k atas apakah jauh kak?

threeutami
Автор

Pak full penumpang mobil rwd pake gigi berapa🙏

truckmainanchanel
Автор

Pake mobilnya mobil apa ituh pak?, , rwd atw fwd, ,

yandiarisandi
Автор

Karimun 1000cc kuat gak ya ini? Apalagi bawa perlengkapan kemah sendiri 😅. Sepertinya klo kondisi hujan jalan nanjak + pavingan penggerak depan cc kecil rawan ngosek ban depan.

sakti
Автор

Pak untuk mobil fwd 1000 cc aman gak tanjakannya, terima kasih u infonya

ibenzanihamzah