filmov
tv
PERJANJIAN DAMAI YANG JUSTRU MEMICU PERANG (PERJANJIAN VERSAILLES) #shorts
Показать описание
PERJANJIAN DAMAI YANG JUSTRU MEMICU PERANG (PERJANJIAN VERSAILLES) #shorts
Perjanjian damai yang harusnya mengakhiri perang justru menjadi pemicu dari pecahnya perang yang lebih besar. Ya, ini adalah perjanjian varsailles antara negara-negara pemenang perang dunia 1 dan jerman. Jerman sebagai negara yang menyebabkan pecahnya perang dunia 1 diharuskan untuk menandatangani perjanjian yang isinya sangat kontroversial. Dalam perjanjian ini, jerman diharuskan untuk membayar reparasi perang yang sangat besar kepada negara-negara sekutu sebagai ganti atas kerusakan selama perang. Jerman juga diharuskan untuk menyerahkan wilayah-wilayahnya dan sebagian besar angkatan bersenjatanya, serta mengakui tanggungjawabnya atas perang yang terjadi. Di kemudian hari, jerman merasa bahwa kondisi perdamaian yang diterapkan tersebut begitu merugikan mereka secara ekonomi, politik, dan sosial. Hal ini akhirnya memicu ketidakpuasan yang memuncak dan menjadi salah satu penyebab munculnya paham nasionalisme dan fasisme di jerman, yang akhirnya memicu terjadinya perang dunia kedua.
#perjanjian #perang #sejarah #sejarahdunia #jerman #amerikaserikat #inggris #jepang #italia #russia #eropa #militer #militerdunia #pasukanelit #pasukantempur #damai
Perjanjian damai yang harusnya mengakhiri perang justru menjadi pemicu dari pecahnya perang yang lebih besar. Ya, ini adalah perjanjian varsailles antara negara-negara pemenang perang dunia 1 dan jerman. Jerman sebagai negara yang menyebabkan pecahnya perang dunia 1 diharuskan untuk menandatangani perjanjian yang isinya sangat kontroversial. Dalam perjanjian ini, jerman diharuskan untuk membayar reparasi perang yang sangat besar kepada negara-negara sekutu sebagai ganti atas kerusakan selama perang. Jerman juga diharuskan untuk menyerahkan wilayah-wilayahnya dan sebagian besar angkatan bersenjatanya, serta mengakui tanggungjawabnya atas perang yang terjadi. Di kemudian hari, jerman merasa bahwa kondisi perdamaian yang diterapkan tersebut begitu merugikan mereka secara ekonomi, politik, dan sosial. Hal ini akhirnya memicu ketidakpuasan yang memuncak dan menjadi salah satu penyebab munculnya paham nasionalisme dan fasisme di jerman, yang akhirnya memicu terjadinya perang dunia kedua.
#perjanjian #perang #sejarah #sejarahdunia #jerman #amerikaserikat #inggris #jepang #italia #russia #eropa #militer #militerdunia #pasukanelit #pasukantempur #damai
Комментарии