Siapa Keruk Untung Ekspor Pasir Laut?

preview_player
Показать описание
Pemerintah menerbitkan PP Nomer 26 Tahun 2023 tentang pengelolaan hasil sedimentasi di laut yang ujungnya membuka keran Ekspor pasir laut. Kebijakan ini ditentang banyak pihak demi berburu ekonomi jangka pendek namun mengorbankan kelestarian pesisir laut dan pulau kecil. Siapa untung dari penerbitan ijin ekspor pasir laut ini? Rivana Pratiwi berbincang melalui sambungan zoom bersama Staf Khusus Bidang Komunikasi Publik Kementrian Kelautan dan Perikanan, Wahyu Muryadi & Manajer Kampanye Pesisir dan Laut Walhi, Parid Ridwanuddin

======
Spotify: CNN Indonesia
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Saya suka presenter seperti ini tegas, kritis dan cerdas.

ainunsugiono
Автор

presenter CNN ini saya paling suka mendengar jika dia memberikan pertanyaan dan menanggapi jawaban, serius banget dan benar-benar pintar presenter CNN yg satu ini

gunawanlaruhun
Автор

Presenternya dan walhi keren..Terima kasih mbak presenter sdh ikut membantu pelestarian lingkungan..Eksport pasir laut justru mengakibatkan berkurangnya batas negara lho melalui penurunan luas garis pantai indonesia yang merupakan negara yg memiliki garis pantai terpanjang ke 2 di dunia..hati2 kerusakan lingkungan yg lebih berbahaya dgn pengerukan pasir pantai yang justru tidak menjaga kelestarian ekologi alam bagi kehidupan saat ini maupun mendatang..

farahsari
Автор

Rezim reformasi semakin membingungkan semakin punya kewenangan di negri ini
Malah ga mikirkan negri ini
Malah cari keuntungan pribadi
Rusak negri ini

masrudimarsdi
Автор

Ya allah selamatkanlah indonesia ini dari kerusakan alam.

edysusilo
Автор

Kelihatannya Ada Dugaan, Sudah Tidak Jelas Lagi Visi dan Misi Rezim ini.

edrian
Автор

Orang orang yang mencintai negeri ini jangan diam ... Mari kita hentikan kekonyolan ini .

sirrdanial
Автор

Akhirnya Singapura bisa mengembangkan wilayah nya.... Dan Indonesia makin mengecil wilayah darat nya... Tergerus abrasi... pasirnya diekspor ke singapura...

mayorugi
Автор

Oligarki NGEBUT NGEBUT NGEBUT ngeruk pasir supaya ngga keduluan PEMILU.
Kalau hasil Pilpres nanti Anies Pemenangnya, maka mereka ngga bisa lagi mengambil pasir dari bumi Indonesia. Pengalaman lalu, Gubernur Anies nutup Reklamasi Pantai puluhan Proyeknya 9 Naga

Candra
Автор

Hebat Pak Jokowi, teruskan ekspor pasir laut. Jangan takut kritikan dan hujatan, yg penting cuan cuan cuan. Kalau perlu jual pulau terluar, kan kita punya banyak 13rb lebih.
Paling dampaknya SINGAPURA AKAN LEBIH LUAS 😂😂😂

alifaathary
Автор

Alam bisa melakukan sidementasi dengan secara alami.apapun alasan pemerintah dalam hal ini tujuan nya adalah uang

agungsuhendra
Автор

Yg diuntungkan cuma para pejabat negara orang kecil makin hancur habitat laut pasti rusak bahkan sirna sama sekali

suhartopwr
Автор

Rezim terburuk sepanjang sejarah perjalanan Indonesia

VR.l.
Автор

Ekspor pasir laut kebijakan PARAAAHHHH....!!!

aspnurdin
Автор

WALHI maju terus pertahankan bumi Nusantara

antonoppo
Автор

Hutan dibabat sekarang mau kepasir..Ya Tuhan selamatkan negeriku agar dimasa depan pulau pulau negeriku tidak tenggelam😢😢😢😢😢😢😢😢😢😢

Timna_Blessing
Автор

Engga sekalian di jual jualin pulau pulaunya pak.. jangan tanggung tanggung.

bandosdoraka
Автор

Pinter pak wahyu ini penjelasannya .demi negara dan bangsa.agar tercipta laut yang sehat.ramah lingkungan.

gangnam
Автор

Jangan menjual Tanah air bangsa ini yang diperjuangkan kemerdekaannya dengan tumpahan darah para pahlawan dan korban nyawa jutaan rakyat

frizdmohim
Автор

Bener2 gilaa ini di jual negara kita demi perutt manusia yg rakus g mikir ekosistem sekitr.laut g dipikirkan

findae