Fenomena La Nina Diprediksi akan Terjadi di Indonesia

preview_player
Показать описание
METRO TV JATENG & DIY,
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi fenomena iklim La Nina bakal terjadi tahun ini di Indonesia. La Nina akan berdampak pada peningkatan curah hujan sebesar 20 hingga 40 persen. Selama fenomena La Nina, juga berpotensi terjadi bencana di beberapa daerah.

-----------------------------------------------------------------------
Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!

Instagram: @metrotv_jateng_diy
Twitter: @metrotvjateng
#lalina #hujan #curahhujantinggi
#jawatengah #yogyakarta #MetrotvJatengDIY
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Pemerintah harus siap dengan langkah - langkah preventif agar bencana diupayakan mudah ditangani dengan secepat dan setepatnya, sehingga korban dapat diminimalisir

rosyidali-hw
Автор

Langganan banjir siaga..
Jakarta , semarang, demak, pati


Tolong bantu, sebut wilayah langganan banjir

sandayung