Highlight Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Republik Indonesia

preview_player
Показать описание
Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-79 Republik Indonesia, seluruh keluarga besar PMDG mengadakan upacara bertepatan pada tanggal 17 Agustus 2024.

Meski tengah berada di masa ujian, PMDG tetap mengadakan peringatan hari kemerdekaan Bangsa Indonesia tersebut dengan khidmat.

Bendera Merah Putih dikibarkan di langit Darussalam, diiringi dengan lagu kebangsaan Indonesia Raya dan penghormatan dari seluruh keluarga besar PMDG.

Hal tersebut sebagai bentuk ungkapan rasa nasionalisme santri PMDG dan mengisyaratkan betapa pentingnya menyikapi sekaligus merenungi sejarah kemerdekaan Bangsa Indonesia.

Cameraman:
Mu'adz Ali Murtadho
Lutfhi Nurfauzan
Syarif Taufiqurrahman
Razzan Syawaluddin

Drone:
Nabiel Irsyad Muhammad
Nasyafa Kelana

Editor:
Lutfhi Nurfauzan
Razzan Syawaluddin

Reviewer:
Dr. Riza Ashari, M.Pd.I.
Winka Ghozi Nafi, S.H.

VIDEO TERKAIT

SUBSCRIBE

OUR SOCIAL MEDIA
Follow our instagram:

Video Gontor TV diproduksi oleh guru dan santri KMI serta dosen dan mahasiswa Universitas Darussalam Gontor.

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Semoga PMDG istiqomah mendidik generasi muda Indonesia utk menjadi munzhirulqoum dan terus menjadi benteng aqidah umat islam di indonesia dan dunia. Barakallahu fiikuum ❤

unartidulsai
Автор

MasyaAllah ❤ selamat berjuang' merdeka.

lianahsolihin
Автор

Masyaallah. Upacara Kemerdekaan ala santri banget. Saat pidato, para santri mencatat yang di ucapkan asatidz dan kyai. Majelis ilmu dalam upacara bendera. Barokallah fiihim jami'an.

manapsir
Автор

Bismillah.. semoga selalu menjadi al hawariyuun yang qowam dan faqih fiddin wa dunnya wal akhirat

seeumore
Автор

.. dan inilah Gontor 🇲🇨
Luar biasa...sangat menginspirasi generasi gen Z yg diluar sana

Gontor berdiri dan untuk semua golongan

kerajinanpesisir