Jadi Ketua Timses Pramono-Rano, Cak Lontong: Banyak Publik Figur Ingin Gabung

preview_player
Показать описание
Ketua Tim Sukses (Timses) Pemenangan Pramono Anung-Rano Karno, Cak Lontong mengatakan bahwa ada banyak tokoh publik yang ingin bergabung menjadi tim sukses.

"Kalau kaitannya dengan public figure, banyak sekali teman-teman yang menghubungi saya secara pribadi untuk ingin bergabung di tim ini, untuk membantu memenangkan Mas Pram dan Bang Doel untuk membahagiakan warga Jakarta," ungkap Cak Lontong di Posko Pemanangan Cemara, Menteng, Jakarta Pusat, Minggu (15/9/2024).

Lebih lanjut, komedian bernama Lies Hartanto itu pun mengapresiasi tokoh-tokoh publik yang berkeinginan untuk menjadi timses Pramono Anung-Rano Karno pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jakarta 2024.

Baca juga artikel Kelakar Cak Lontong Respons Riza Patria Jadi Ketua Timses RK-Suswono:

Dapatkan sajian berita-berita liputan langsung dari lapangan dan peristiwa terkini secara cepat dan akurat dari seluruh Indonesia dari portal iNews Media Group

Jangan lewatkan juga berbagai program talk show yang mengupas berbagai masalah yang tengah hangat di masyarakat, baik di bidang sosial, ekonomi, hingga dunia hukum dan politik. Semuanya dikemas secara apik, mendalam, menyentuh dan tetap kritis.

#CakLontong #PramonoAnung #RanoKarno
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Mustinya yg harus banyak bergabung itu rakyat jkrt mas. Klw orang2terkenal, klw gak ikut nyoblos buat apa??.

ElyasPane
Автор

Ini milih kepala daerah atau mau bikin sinetron..Aya Aya wae...😂😂

gibran
Автор

Lontong bikin apes calon yg tadinya bagus

SlametMujianto-uwse
Автор

Iyalah...
Coba klo anis bisa ...
Pasti banyak yg dukung aniss...dri indenpiden susah...
Mau ga mau dri partay...yaaa gitulah biar pda ngerti...

yuliatihalim