Rancang Bangun Sistem Monitoring Dan Kontrol Smart Home Menggunakan Protokol MQTT

preview_player
Показать описание
Gelar Karya Mahasiswa S1 Teknik Komputer
Universitas Dinamika
Semester 21.1

Nama : Eka Fijianara Fernanda
NIM : 17410200016

Deskripsi Karya TA :
Sebuah sistem yang berfungsi untuk pemantauan keadaan kondisi gelap terang dan mendeteksi gas pada smarthome dan kontrol lampu menggunakan aplikasi smartphone (MQTTPanel) oleh user yang datanya diproses dengan protokol mqtt. MQTTPanel adalah sebuah aplikasi Smartphone berfungsi sebagai monitoring dan kontrol pada sistem Smarthome ini. Ada banyak fitur panel yang dapat dibuat apabila ingin membuat sebuah sistem sendiri, seperti button, switch, LED indikator, slider, text input, text log dan yang lainnya.

#HMTK #UNIVERSITASDINAMIKA
#SEMANGATDULUR
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Bagi Peserta Gelar Karya TA 21.1 S1 Teknik Komputer Universitas Dinamika, ketika bertanya dimohon menggunakan format sebagai berikut :

"Nama Lengkap - NIM - Pertanyaan anda "
Contoh : Indra Maya - 18410200019 - Hal apa yang menginspirasi anda hingga mendapatkan judul tersebut ?

Penggunaan FORMAT diatas, merupakan bukti bahwa peserta hadir pada pameran Gelar Karya TA 21.1, selain itu juga merupakan syarat utama (penting) untuk mendapatkan SSKM.

Perlu diperhatikan, SSKM hanya diberikan kepada peserta yang bertanya, apabila peserta memberikan kritik dan saran tidak akan mendapatkan SSKM.

Terima kasih atas perhatiannya.

himateknikkomputer
Автор

Chareza Bagus Supardi - 19410200010 - Bagaimana cara menanggulangi ketika rumah dalam keadaan sedang mati lampu dan untuk membuka pintu membutuhkan fingerprint yang sangat jelas membutuhkan energi listrik ?

Qwerty-ltmc
Автор

Moamar Zahir Payudan-18410200056-Apa saja komponen yang paling penting untuk menjamin Keamanan akses Potokol MQTT dalam hal Sistem Monitoring Dan Kontrol Smart Home?

moamarzahirpayudan
Автор

Ayang alvin agachi - 20410200010 izin bertanya...
Kelemahan dan keunggulan dari alat yang di buat itu apa?

alvin_agachi
Автор

Erdasetya Bayunugraha - 19410200021 - seberapa aman sistem smart home ini apabila seorang maling masuk? apakah dapat dilumpuhkan oleh maling dengan mudah?

erdasetyabayunugraha
Автор

Hendra Daniswara - 19410200019 - apakah di TA ini ada alternatifnya ketika rumah terjadi mati lampu?

hendradanis
Автор

Putri Fatimah Zahra - - apa penanggulangan ketika internet mati?

putrifatimahzahrahalgadri
Автор

Arial Perdana W - 18410200032 untuk jaringan apakah dapat dikendalikan dengan beda ip?

arialperdana
Автор

Rizaldi Wicaksana-17410200043-Untuk komunikasinya menggunakan hotspot pribadi apakah bisa? Lalu apakah masih bisa komunikasi ketika internet trouble/tidak ada internet?

rizaldiwicaksana
Автор

frisilia lisika -14410200012 apa saja yang dapat di kontrol untuk di dalam rumah ?

frisilialisika
Автор

Kevin Dean Willem - 14410200011 . apakah hanya bisa menggunakan daya bersumber dari listrik PLN?

kevindeanwillem
Автор

Arya Tri Cahyadi - 18410200036 - apakah ada batas jarak ketika mengontrol alatnya?

akatsukiaryatricahyadi
join shbcf.ru