Eksperimen Filter Air Sederhana

preview_player
Показать описание
Halo teman kece. Apakah kalian pernah melihat alat filter air? Di video eksperimen kali ini, kita akan membuat filter air sederhana dari bahan-bahan yang ada di sekitar kita. Kemudian, kita akan menguji coba filter air tersebut apakah bisa menyaring air kotor dengan efektif. Yuk simak video berikut.

● 1 botol air mineral bekas ukuran 1,5 liter
● gunting/cutter
● kair kotor
● Untuk bahan penyaring: kapas, tisu, batu, kerikil, pasir, dan arang

Temukan materi belajar yang kamu butuhkan di:

Punya pertanyaan? Hubungi kami di:
- WhatsApp: 081973888808

Jangan ketinggalan informasi terbaru dari kejarcita!

kejarcita: kejar ilmu, raih cita

#gayahidupberkelanjutan #proyekpenguatanprofilpelajarpancasila
#filterair
#p5
#kurikulummerdeka
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Praktek ini dibuat pada materi struktur tumbuh tumbuhan, teknologi yg terinspirasi dari fungsi akar

mariasensiana
Автор

Alat dan bahannya untuk praktek Eksperimen Filter Air Sederhana.

ToniNurahman-j
Автор

Saya suka praktek Eksperimen Filter Air Sederhana.

ToniNurahman-j
Автор

Apa ada yang bisa memberikan penjelasan kenapa urutannya harus seperti itu?

KakFirda
Автор

Kk klo pakai pasir malang, apa perlu diayak n dicuci?

lidyajombang
Автор

Kak itu arang nya dicuci sampe bersih atau gimana?

chiquitaselvianathania
Автор

kak kalau ga ada pasir bisa di ganti apa

BCKRIKI
Автор

Udah di coba kak hasilnya oke tapi airny lambat turun nya, solunya gemana?

fismagafisa
Автор

Maaf, tapi pasir yang di video ini pasir apa ya?

Rine