Battle Crusade terbesar, siapa jagoanmu? (Perang Salib Ketiga)

preview_player
Показать описание
Upload setiap Rabu dan Sabtu.
Buat nonton video aku yg lain check Playlist yaa, udah aku kategoriin mulai dari Mitologi per negara, Sejarah, Legenda, dll.

Fair Use Disclaimer:
Copyright Disclaimer under section 107 of the Copyright Act of 1976, allowance is made for “fair use” for purposes such as criticism, comment, news reporting, teaching, scholarship, education and research. Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing.

Script in charge: Theo
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Terimakasih kak Aurel sudah membahas kedua tokoh ini. Richard the lionheart dan Salahuddin Al-Ayyubi keduanya orang hebat dan saling menghormati satu-sama lain. Semoga bisa menjadi inspirasi bagi kita semua untuk saling respect dengan semua orang dengan berbagai latar belakang, khususnya di Indonesia. GBU always kak Aurel.

alvaradoputra
Автор

Al Qadhi Bahauddin berkata: “Shalahuddin adalah orang yang adil, penyayang, penyantun, dan senang menolong orang yang lemah. Dia bisa memutuskan perkara setiap hari senin dan kamis di majelis umum dengan dihadiri oleh  para ahli fikih, qadhi dan ulama. Dia membuka pintu untuk orang-orang yang akan mengadukan perkara dari seluruh lapisan masyarakat, baik tua maupun muda. Dia melakukan hal itu baik ketika berada dalam perjalanan maupun di tempat tinggalnya. Setiap kali ada orang yang meminta pertolongannya, dia berhenti dan mendengarkan masalahnya. Dia mendengarkan keluhan ceritanya, ”

Diantara yang menunjukkan keadilannya, dia berdiri di samping rivalnya dalam pengadilan tanpa rasa malu atau terhina, karena menurutnya kebenaran adalah lebih berhak untuk diikuti. Seorang pedagang bernama Umar Al Khallathi mendakwa Shalahuddin telah mengambil salah seorang budaknya yang bernama Sanqar dan secara zalim telah mengambil hartanya. Ketika pedagang itu menyampaikan gugatannya kepada Al Qadhi Ibnu Syaddad, Shalahuddin sabar dan rela menjadi terdakwa. Kedua belah pihak menghadirkan saksi-saksi dan bukti-bukti mereka. Akhirnya Al Qadhi mengetahui bahwa pedagang itu berdusta dan dakwaannya kepada Shalahuddin palsu. Meskipun demikian, Shalahuddin tidak ingin pedagang itu keluar dengan tangan hampa. Dia memberinya sejumlah uang untuk menunjukkan kemurahannya, padahal bisa saja dia menghukumnya.

Shalahuddin adalah penuh pengertian dan pemaaf. Dia selalu menghadapi perlakuan buruk dengan perlakuan baik dan kekasaran dengan kesabaran. Misalnya Ibnu Syaddad menceritakan bahwa orang-orang datang berdesak-desakan ke Shalahuddin untuk menyampaikan keluhan mereka. Sebagian mereka menginjak ujung pakaiannya dan karpet tempat ia duduk. Akan tetapi ia tidak emosi, tetap memperhatikan keluhan mereka, dan memenuhi kebutuhan dan tuntutan mereka. Meskipun sebagian dari mereka berkata kasar dan dengan nada tinggi, dia menerima kata-kata mereka.

Pada suatu hari, Al Qadhi Ibnu Syaddad menunggangi keledainya dan melewati Shalahuddin. Hari itu hujan turun dengan deras. Keledai tadi memerciki pakaian Shalahuddin dengan lumpur hingga mengotorinya. Akan tetapi, dia tidak mengizinkan Ibnu Syaddad memojok karena malu. Shalahuddin tersenyum kepadanya untuk menghilangkan rasa malunya.

Barat mah apa aja yg berbau islam pasti udah negatif dulu dah.
Haha. Jangankan saladin nabi muhammad aja mereka hina.
Hanya orang bodoh yg percaya dongeng barat tentang karakter saladin.

Sebagian ulama jaman setelahnya banyak yg menganggap salahudin itu termasuk wali Allah
.

therapypopular
Автор

Bagi teman2 yang muslim perlu diklarifikasi bahwa kisah yang disampaikan dalam video ini adalah Perang Salib versi agama kristen ya, dari sisi keobjektifan sebenarnya ada 3 perspektif perang salib yaitu Versi Islam, Versi Kristen dan Versi sebenarnya, untuk versi sebenarnya atau yang paling mendekati dengan keobjektifan bisa dilihat dalam laman wikipedia.

mochammadzainal
Автор

Both of them is real HERO, dibalik perseteruan richard the lionheart vs salahuddin ( saladdin ), mereka pnya toleransi yg luar biasa, mereka saling mengagumi

zchoqie
Автор

Richard the lionheart dan Salahuddin Al-Ayyubi dua musuh yang saling mengagumi dan saling respect

iqbalaji
Автор

Kisah yang unik.. dalam perang pun saling toleransi, ini kduanya penganut agama yang taat pada keyakinan masing2. karna semua agama mengajarkan toleransi...

Salam toleransi sodaraku se indonesia..

aliimron
Автор

Wkwk true sih, di sejarah Islam tuh ketika peperangan posisi yang selalu membuat damage besar tuh selalu posisi pemanah... Bahkan oleh Rasulullah aja semua Muslim dianjurkan bisa memanah, bahkan pernah ada prajurit Muslim yang sangat terkenal akan panahannya yang nggak pernah meleset (kalau di kisah fiktif kayak Hawkeye gitu) bernama Saad bin Abi Waqqas

zeinoir
Автор

Sebenarnya banyak jendral jendral dari kalangan Muslim yang lebih hebat dibanding Saladin tapi beliau ini adalah seorang pemimpin sejati yang sangat toleransi bahkan kpd musuhnya, bisa dibayangkan saat boss musuh sakit bukannya dibiarkan meninggal malah dikirim tabibnya, dia adalah seorang penyabar kekuasaan dia utk merebut fatimiyah dilakukan dgn halus padahal dia memiliki pasukan lebih banyak dibanding crussader tapi karena kesabarannya dia berhasil mengalahkan dgn mutlak lewat 1 pertempuran. Dia juga sangat memperhatikan rakyat dan ilmu pengetahuan sayang sekali pemerintahan² setelah dia tidak sebagus dia. Rakyat memandang dia sebagai pelindung umat Islam

hermanngoering
Автор

"Siapa yang menguasai Baitulmaqdis (Jerusalem), sesungguhnya dia menguasai dunia"

- Salahuddin Al-Ayubi

legend
Автор

Ceritain tentang ratu Eleanor Aquitaine dong kakk. Kenapa bisa dijuluki wanita terkuat didunia? Pernah baca buku soal Eleanor, tpi kurang lengkap dn ga tau kejelasannya kenapa dijulukin kek gitu. Fun fact nya. Anak aku sampe aku namain Eleanor, soalnya keren aja gitu. Hehe

bobyalam
Автор

Memang kisahnya ini panjang.. Bahkan klo mw lengkap bahas juga dari Perang Salib 1...mgkn bs berjilid2.. Dan dsitu jg bs diliat ada sebab nya pas knapa richard pulang ke eropa ditangkap dan jd ditawan.. Trus ada part jg richard di tolong sm salahudin saat sakit.. Itu kisah epic krn disaat perang ada part dimana salahudin nunjukin rasa empati dan sportif dalam perang

randyanindito
Автор

Peperangan yg kedepannya tdk perlu terjadi lagi. Richard bisa menyaingi legenda Saladin saat itu dimana Saladin berhasil menguasai banyak sekali daerah2 di jazirah Arab bahkan sampai perang Salib ke III pun Yerusalem tetap dibawah kekuasaan Sultan Saladin. Ke duanya ksatria hebat dijamannya namun semoga perang spt ini tdk perlu terjadi lagi. Aamiin...

cirintos
Автор

Salahuddin Al Ayubi Sang Panglima Sejati ❤️❤️❤️

fatrazhenaulu
Автор

Cerita ini tuh bukti kalo perang itu gak penting dan hanya egoisme semata. Ujung"nya jg ga ada yg dapetin goals mereka masing", malah banyak yang dirugiin dr peristiwa itu

pierrechristian
Автор

Semangat kak ❤️
Saya memilih Saladin karna dia memimpin dengan hebat dan juga mempunyai hati yang sangat baik bagi rakyat, prajurit❤️

dimasnakutama
Автор

Tambahkan jg min. Klu Saladin menangis di Baitul maqdis. Krn takut di rebut Jerusalem.. dan. Kejadian terulang LG . Diman Kristen membantai semua orang sewaktu Jerusalem di taklukkan.pasukan salib sebelum Saladin berkuasa 🙏

sirajuddinisrhak
Автор

Khalid Bin Walid
Sultan Mehmed Al-Fatih
Salahuddin al-ayyubi
Ruknuddin baibars
Sultan abdul hamid II



zainulabidin
Автор

Nah ini yang sy tungu2.. paling demen kalau bahas sejarah agama..
Auto like kak aurel.. mksih..

aliimron
Автор

Tolong buatin kisah Muhammad Sultan Al Fatih sang penakluk konstantinopel yang sudah di nubuatkan oleh Baginda nabi Muhammad dalam haditsnya Please kak

farhanfabregas
Автор

Salahudin itu keren walaupon mereka berperang dia tetap peduli dengan Baldwin dia merawat kusta baldwin seperti menghantar perawatnya dan pernah berkata dia tidak akan menbunuh raja dan pada akhirnya menang dengan otak tidak mesti gunakan pedang

Northmenn