XEINDY - FASE 2 ft RANDY HUSAIN (OFFICIAL MUSIC VIDEO)

preview_player
Показать описание
Judul : FASE 2
Songwriter : XEINDY
Artis : XEINDY & RANDY HUSAIN
Music produksi : RPVLrecord
Executive Producer : DUTA YUDISTIRA
Direct & Edited : DUTA YUDISTIRA

FOLLOW US ON IG
RPVLrecord

XEINDY

RANDY HUSAIN

DUTA YUDISTIRA

Special thanks to :
Djipeng | Angga Dermawan | Faris Adam | Ryan TMR | LILOG | Aldi Septian

Semoga setiap lirik yang ada
di dalam lagu ini bisa dapat mewakili
bagi setiap telinga yang mendengarkannya.

Thank u for all, GOD BLESS❤️
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

VERSE :

Bila ini kenyataan bahwa diriku tumbuh sebagai akar yang meretak
Dimana titik cahaya sedangkan kegelapan yang terletak
Tak ada sumber pertolongan sokongan
Sedang ku diolog jerami berbandingkan omongan di golongan

Payah jika hanya sebatas punggung yang menunduk
Sembunyi bunga sejati pun menampilkan kepala di tanduk
Frasa rasa kata makna, isi fikiran gegana
Hati kepada mentari tetapi yang datang hanya gerhana

Pun kian sakit namun rakit, sampai kapan ini pahit?
Tuhan ajari diriku bangkit mohon agar luka ini pun pamit (yeah)
Mengapa kau sangat percaya pundakku?
Sedangkan kini gelisah yang sekarang ku pangku

Munafik jika ku tak iri, harmonis hilang sajian
Pandang keluarga ku tak cemara sperti kalian
Kan Fakta, pun kata, impian yang patah
Dan sampai detik ini hanya monolog semata (bitch)

sbagai pelajaran terbaik
Apa diriku pantas cerita semua di dalam bait?
Setengah mati tunduk pada haru, hanya menunggu hari baru
Depresi ini datang selalu, macam ragaku yang sedang diburu

Dan, banyak yang dibutuhkan
Semoga tersampaikan, meskipun terkadang diacuhkan
Tetap diriku yang berlumur darah, dimana tangan saudara?
Dan fase yang terus membara, kala itu diriku hilang arah (semakin parah)

Musim trus berganti, gugur melati
Seakan diriku sudah terlati
Melawan api setengah tiang
Akan tetapi ku menggali liang

Hanya kepada lumbung yang basah yang mengerti setiap abjad
Karena disetiap baris ku gunakan mata hati yang bersajak
But im promise, ini kan berakhir
Sbab maha kuasa tuntun sampai jalan akhir

Sengaja ku berbagi agar rasa ini kembali terlahir
Dan semoga dari kalian tak lewati masa sebagai martir (ah)

CHORUS :

Kini semakin memudar, hilang tempat sandar
Senyum yang tak lagi sama pun hanya sekedar
Yang ku lakukan, dan perjungankan
Smoga tetap kuat melawan keadaan

xeindy_
Автор

Diriku yang berlumur darah, dimana tangan saudara?😢

Aaah dara🔥🔥🔥

jemsawengkari
Автор

KARYA HATI AKAN MENARIK SENDIRI PARA PENDENGARNYA! TOMAAA!!!🎉

mattiabrew
Автор

"pandang keluargaku tak cemara seperti kalian" fakyuu laah, rapi sampe nyong 🔥🔥🔥🙌🙌🙌

GioFebriyanto
Автор

flow seperti ini baru kitong bisa mersakan rap yg sebenarnya itu seperti ini, tidak bosan untuk dengar chrous tdk sebagus yg di inginkan, tapi RAP kasi hidup lagu ini

antos
Автор

Kaks xeindy di kuatkan slalu dalam berproses 🙌🏻🫂, tong siap dukung kaksku, jadi jang pernah berpikir klo kaksku sendiri strong together kaksku✊🏻🔥🫂

Sothesa
Автор

Yang Begini paling sa suka, lirik padat cerita kehidupan..
Sudah pasti ini masuk daftar lagu saya ..
Terimakasih Untuk Karyanya

aldesber
Автор

Semesta Tau dirimu Takan pernah Rapuh dan takan tergantikan dengan mereka dan enggkau akan selalu jaya dalam semua karyamu Terbaik Kka xeindy

EllEll-we
Автор

xeindy ❤️
tetap sabar dan bertahan, dgn jalan yg telah di tentukan tuhan, kita punya cerita yg sama❤

Jeicooo
Автор

XEINDY terbaik🖤 di Hp saya full cma lagu" kaks XEINDY, , jadi smngtt kaks🤗

Devisaa-RB
Автор

Tuhan ajari diriku bangkit mohon agar luka ini pun pamit🥀

AjaoIgremarui
Автор

mengapa kau sangat percaya pundak ku, sedangkan kini gelisah yang sekarang ku pangku 🔥🔥🔥

muhammadirsyadhabibi
Автор

Eindy ni ee... Dauk satu ini ni de pung lirik sg pernah gagal😌

_.xzyqov
Автор

Talalu rapi dan talalu menyentuh skali
ade xeindy smoga kedepanya sukses terus
God Bless

GeryPattiwael
Автор

Tengz nyong sudah mewakili semua hal yang selama ini di pendam😢❤

GessaRianno
Автор

Salam dari Kami Ujung Mata Sulawesi... the Next Rapp Brotha...

taufiknento
Автор

Tetap berkarya abang xeindy.. tihan Yesus berkat selalu

NongViki-ig
Автор

Sumpah semua lagu Kaka Saya Vans💯🔥🔥🔥
Keren abisss Sehat selalu kak Xeindy GBU🙏🏼

brayenmn
Автор

Mntp brow semangat berkaryah untuk menghibur indonesia timur

edwardsfendybeat
Автор

baru kali ini dengar raper indo lirikx penu dengan makna, , bro salam dari Jakarta

RedengsAjang