Penyelidikan Epidemiologi Dbd

preview_player
Показать описание
#penyelidikanepidemiologidbd
#demamberdarah
#waspadadbd
#surveilanschannel
Penyelidikan epidemiologi demam berdarah dengue

Semoga kita semua keadaan sehat serta dalam lindungan Allah Swt / Tuhan yang maha ESA.
___________________________________________________________
dalam vidio ini Adalah kegiatan petugas surveilans puskesmas sedang melakukan penyelidikan Epidemiologi Demam Berdarah Dengue ke rumah penderita DBD.

Kegiatan ini berlokasi di Desa Natar Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan Provinsi Lampung.

Ayo lakukan Budaya PSN ( Pemberàntasan Sarang Nyamuk ) Melalui 4 M PLUS..

1.Menguras Tempa-Tempat Penampungan Air Paling Tidak Seminggu Sekali.

2.Menutup Tempat-Tempat Penampungan Air

3.Mengubur Atau Mendaur ulang barang-barang bekas yang dapat menampung air yang ada di lingkungan rumah kita.

PLUS..

1.Pelihara ikan pemakan jentik di tempat-tempat penampungan air yang susah di kuras

2.Menaburkan abate ke tempat-tempat penampungan air

Untuk lebih jelasnya tonton vidionya sampai selesai..
___________________________________________________________

Bantu like,Share Dan SUBCRIBE
Karena subcribe itu gratis

TERIMAKASIH..🙏🙏🙏
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Lanjutkan berantakan DBD d desa. Natar

dedennatar
Автор

👍👍 jusri...dilanjutkan ya...semoga sehat selalu. Aamiin ya Allah

lorindaharahap
Автор

Tolong pak didesakami banyak kasus dbd di desa mdoharjo kcm gabus kab grobogan pak pakde ganjar tolong kami

nuryantoyanto