SHIMU TITAN TERKUAT? KEMANA DIA SELAMA INI!! | Godzilla x Kong Teori

preview_player
Показать описание
sosok Shimu pertama kali terlihat dalam video game Call of Duty yang melakukan kolaborasi dengan mengusung tema Godzilla vs Kong , yang mana didalam gamenya para pemain bisa melihat sebuah lukisan gua yang menunjukkan Godzilla sedang melawan monster lain yaitu shimu yang kemudian memberikan isyarat klo monster tsb akan muncul di Godzilla x Kong: The New Empire.

----------------------------------------------------------------------

Tagline: #numonsterid #godzillaxkongthenewempire #shimu #titan
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

7:29 ini bukan permasalahan senjata, tapi orang utan kalo di real life itu hewan terlintar dan tercerdas di atas gurita, jadi kemungkinan scar king adalah titam yang memiliki iq jauh tinggi dari titan lainnya.
Jadi bisa nih kita ibaratkan seperti Superman v batman

Bimaterbakar
Автор

King ghidorah juga belum ketauan beku karena siapa, bisa jadi karena shimu

ClipOnXUniverse
Автор

ya namanya juga villain yg baru di perkenalkan pasti gembar gembor nya kliatan op bgt tapi udah war lawan godzilanya ntar juga suren

militan_OP
Автор

Di trailer kan semenjak kong pake sarung tangan, kapaknya hilang. Mungkin direbut sama Scar King secara paksa untuk membangkitkan titan Shimu atau tujuan lainnya. Sepertinya Kong selama ini tanpa sadar membawa kunci kehancuran dunia yang dia gunakan sebagai kapak.

kobayashi
Автор

Shimu gorath titan terkuat di monsterverse dan scar king raja titan dgn kekuatan dpt mengawal semua titan termasuk shimu gorath untuk membalas dendam, spt dikatakan Dr Mark Russel dlm triller terbaru

Analysisy-
Автор

klo teori gw, siapatau dimunculinnya pas akhir film bang, pas slesai konflik sama scar king mungkin si shimu turun ke bumi gitu dari langit, jadinya tuh kea credit scene GxK the new empire buat nyambungin ke film selanjutnya

haekalfms
Автор

.kereen min teori'a...
.moga aja emang mncul jdi makin rame kan pertarungan antara titan'a...

ajatjeckjhon
Автор

Gw udh nonton bocoran terbaru, kyknya zo zla halawa itu shimo, dan shimo berada di pihak scarking, scarking yg mengendalikan shimo mirip seperti film how to train your Dragon ketika drago bludvist mengendalikan aplha dragon, makanya si scarking ini penggambarannya kyk ancaman bgt bukan krn si scarking sendiri tapi krn bantuan dari shimo ini, dan shimo lah penyebab Godzilla membeku bukan hibernasi, makanya di bangunin sama si anak kecil itu lupa siapa namanya jia/gia itulah.

zastro
Автор

Kalau gw sih maunya titan penghuni lautan di munculin soalnya kebanyakan titan daratan terus yg di up

MK-ejzs
Автор

hmm min itu tulang yg tertancap kapak, itu bukan tengkorak leluhur godzilla. di teaser awal kong x godzilla bisa kita lihat ada tengkorak kong dan godzilla di singgasana SCAR KING, , coba kita badingin sama tengkorak titan yg tertancap kapak, sangat jauh sekali bentuk tengkorak nya.. bsa jd tengkorak yg di aula leluhur kong itu titan lain, zo zlahala atau titan apex yg lain nya.

ArmandoArizona
Автор

Jejak2 shimu akn kelihatan stelah film Godzilla X Kong. Sya udh bca novelnya.

kristiann.t
Автор

Kemungkinan lempeng torsal yang di dapat leluhur kong berasal dari spesies Godzilla yang mati saat melawan cihuahua

muhwafilardi
Автор

7:30 - 7:35 "lah tau tau ada titan primata yg hanya menggunakan tulang belulang sebagai senjatanya" emang bener sih

Kapak kong aja yang nancap sebegitu kerasnya di paha godzilla godzilla gak ngerasain apa apa😂

RifelzNike
Автор

Bang aku ngefans sama video YouTube Abang numonster id ❤

akunff
Автор

nah itu dia, , SHIMU itu Space Godzilla versi Monsterverse karena mereka kgk bisa ambil lesensi nya dr TOHO akhirnya monsterverse bikin sendiri space godzilla versi mereka .. dan udah dr awal shimu sedikit demi sedikit disinggung karena keknya shimu bakal jadi end/kiamat dr monsterverse. mungkin ntr di film ini shimu bakal muncul tapi cuman sekedar pemanis.. karena kedepannya bakal ada event war of titan mungkin ya. nah itu puncak dr monsterverse entah di film yg keberapa .. dan SHIMU bakal jadi THANOS nya Monsterverse

feryanpew
Автор

Teori gw soal zo zahalawa,
Dia adlh ras godzilla yg memakan bintang atau komet yg jatuh kebumi lalu dia evolusi
Klo shimu dia juga ras godzilla tpi dia menyerap radiasi dri komet yg jatuh/bintang yg jia bilang

Hanya teori iseng gw😅👍

rendipermana
Автор

Saran aja bang, jangan terlalu ngeremehin scar king bang 🤣

Okelah dia ukurannya nggak beda jauh sama kong, sama2 titan polosan, tanpa desain yang frontal. Cuma ada 2 faktor yang bikin scar king ini aneh sekaligus ngeri bang. Pertama posisi dia duduk di singgasana penuh tulang belulang. Kedua warna mata birunya. Udah itu aja...

Bahkan pendapat aku ya, cuma pendapat. Mau shimo atau zo zla halawa itu, mau gimanapun background-nya, dia tetep bukan main villain. Bisa jadi juga dia malah kroco di hadapan scar king.

anggito.k
Автор

Ngak ke mana dia...sembunyi duluan, ..pasti Akan muncul juga bila Tiba masa nya ... kemunculan nya pasti keren

zamzack
Автор

6:13 lah baru sadar cahaya nya bentuk nya kek naga

Hotdog_man
Автор

Masih menunggu Space Godzilla kalo ada

zainalefendi