KETAKUTAN POLDA JABAR Terkuak, Toni RM Ungkap Alasan Sudirman Dipisah dari 6 Terpidana Kasus Vina

preview_player
Показать описание
Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru.

TRIBUN-VIDEO.COM  - Pengacara Pegi Setiawan, Toni Raden Mas (RM) mencium adanya ketakutan dari pihak Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat (Jabar) yang selama ini diduga sengaja memisahkan Sudirman dengan enam terpidana Kasus Vina Cirebon lainnya.

Polda Jabar waswas jika Sudirman dan enam terpidana lainnya bergabung dan melakukan Peninjauan Kembali (PK) ke Mahkamah Agung.

Pihak Polda Jabar tengah berupaya menyembunyikan sesuatu yang selama ini ditutup-tutupi.

Menurut Toni RM, Polda Jabar telah melanggar hak keluarga terpidana dengan melarangnya bertemu Sudirman.

"Penyidik Polda Jabar itu sama sekali tidak mempunyai hak dan tidak mempunyai kewenangan untuk menguasai seorang Sudirman yang statusnya sudah terpidana," ujar Toni RM seperti dikutip Channel Youtube-nya yang tayang pada Selasa (12/8/2024).

#viral #viral #vinacirebon #viral #egikasuscirebon #viral #pegisetiawan #pegiperong #ipturudiana #aep

Editor Video: Lulu Adzizah F
Uploader :
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Instansi POLRI ..kini terisi orang licik, penuh Konspirasi...intrik..hrsnya ada Reformasi total diInstasi ini..semoga Bp Presiden yg baru bs membenahi Institusi ini..dri mafia2 hukum...

poncowahyudi
Автор

Ayo Pak Toni..maju terus bela yang benar terutama rakyat kecil 👍👍🙏

utiaca
Автор

Salam sehat & hormat...🙏buat pak toni yg selalu, membela rakyat yg lemah dikasus vina cirebon.lanjut pak.. sampai semuanya bersih dan terungkap.dlm kasus vina.jgn sampai ada dendam antara masyarakat & aparat polisi jabar

SabrinaAmelia-cwkf
Автор

Harus Diungkap Terus Para Oknum Telah Melakukan Penganiayaan HAM Berat Terhadap Terpidana Rakyat Jelata belum tentu Bersalah . 🙏

mamanhendra
Автор

LAMBAT AMAT KERJA LO MABES POLRI.GK GUNA ADA POLISI.JUSTRU PENJAHAT TERBESAR ITU ADALAH POLISI!

ahenwijaya
Автор

Polda Jabar, polres, Polsek, Cirebon Jabar, harus, di reformasi, byak mafia 👈, seharus ya oknum yg terlibat, pecat, proses hukum, 👈 tanpa pandang bulu, jangan pilih kasih, ingat tugas mu harus amanah, 👈 kelak di pertanggung jawabkan, di akhirat ☝️👈

Sumarni-nb
Автор

Pecat dan penjarakan serta bubarkan institusi polri

Al-etdf
Автор

Laporkan ke Komnas HAM & ke Kapolri....

andrikurniawan
Автор

Pantas bgt dugaan ada hal yg besar di kasus Vina ini, Polda Jabar ini makin hari bukan makin terang ungkap kasus Vina malah terus ngotot untuk nutupi kebusukannya selama ini, tambah lg kasus polisi yg cuma Anter makan pak Susno aja di suruh oleh Kapolresta untuk di periksa propam ini ada apa sebenarnya Polda Jabar ini tidak mau kasus Vina cepat terungkap

liverpudlian
Автор

Takutlah kepada Allah wahai oknum polda Jabar.

abdurrohmanarrohmah
Автор

Komnas HAM dan pak Kapolri kemana ini, udah jelas terpidana Sudirman hilang, disembunyikan oknum

maslanggeng
Автор

Jahat bener yah.. PENEGAK HUKUM atau PENJAHAT SEJATI mereka ini.

TAWAKU
Автор

Kenapa sampai sekarang aep belum juga di amankan kapolri

hardiyantoyanto
Автор

Sangat jelas polda jabar menyembunyikan sudirman takut sama sudirman bongkar perkaranya

sakronipae
Автор

TERNYATA DPO SEBENARNYA YA RUDIANA DAN POLISI BESERTA ANTEK ANTEKNYA

sugihartinisugihartini
Автор

Y jelas nggak msk logika, sesama tahanan, kenapa dipisahkan ada apa denganmu polisiahli politik strategi, rakyat uda pinter jgn membodohi rakyat, ingat hukum Allah, hukum tuhan, mas tdk mngerti, apa nggak bertuhan....komunis, atau pki.

SubandiSiti
Автор

Polda Jabar ak sngt gk prcy looo
scpt ny Ter ungkap yg sbnr ny
GAK ADA KEJAHATA
N YANG SEMPURNA 👍👍👍

annajoss
Автор

= menghalangi penyidikan dan penyelidikan sekali pun polisi harus di pecat dan di hukum bahkan harus lebih berat hukuman nya

rudikurniadi
Автор

Papol mau apa ya...di puter puter gini...ayo sadarlah...fix penjahat lah yg menutupi ini semua...

ahmadridwan
Автор

ternyata polda jabar bnyk oknum"nya

bangamar