Kapan Uji Validitas dan Reliabilitas Kuesioner Dilakukan?

preview_player
Показать описание
Uji validitas dan reliabilitas perlu dilakukan pada kuesioner, agar diperoleh instrumen yang tepat dan ketepatan alat ukur. Pada kesempatan ini, Kanda Data akan membagikan pembahasan mengenai uji validitas dan reliabilias kuesioner yang menggunakan skala pengukuran ordinal.

Terus dukung channel ini agar semakin berkembang & terus konsisten berkarya menghasilkan video yang bermanfaat dengan cara like, subscribe dan share.
#validitas #reliabilitas #metodologi
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Pak izin bertanya, judul saya pengaruh pendidikan kewirausahaan(x1), lingkungan keluarga(x2), dan kebebasan dalam bekerja(x3) terhadap minat mahasiswa berwirausaha(Y). X1 saya haya memiliki satu item yakni nilai akhir mahasiswa (A, b, c dll). Pertanyaan saya apakah variabel x1 saya bisa uji validitas dan realibiltas sedangkan Item nya hanya 1??

NurWarbia
Автор

Punten pak izin bertanya, saya melakukan penelitian dengan kuesioner berjumlah 19 responden, dan di kuesioner terdapat pernyataan tentang mutu, untuk mengetahui nilai risiko pekerjaan itu dengan mengkalikan antara dampak dan frekuensi terjadinya dan dianalisis dengan excel, apakah perlu dilakukan uji validitas dan reliabilitias?

muhammadrezasyaputra
Автор

izin bertanya pak, apabila jumlah sampel saya adalah 32 maka berapa sampel yg saya ambil untuk dilakukan uji validitas dan reliabilitasnya?

umukulsum
Автор

pak izin bertanya. penelitian saya ini untuk 10 responden dan sudah dilakukan pretest postest melalui angket (tes kemampuan berpikir kreatif). tetapi untuk sebelumnya saya tidak melakukan uji coba kuesioner terlebih dahulu (atau angket disebar). kalau seperti itu bagaimana mengukur validitas nya ya?
semoga dijawab

anisaulindah
Автор

Terimakasih video edukasinya Pak. Izin bertanya, penelitian saya kan eksperimental Pak menghunakan tes dan angket. Berarti sebelum melakukan penelitian, saya harus memerlukan uji validitas dan reliabilitas ya Pak?

nurinayah
Автор

pak izin bertanya, bagaimana saat melakukan uji validitas nilai r hitung sudah valid, tapi nilai signifikansi nya melebihi 0, 05?

putrihasanah
Автор

Izin bertanya pak, apabila ada beberapa item yang tidak valid dan memilih untuk memperbaiki pertanyaan tsb untuk di uji ulang, apakah kuesioner yg disebarkan kembali hanya berisi item yang diperbaiki atau tetap menyertakan item yang telah dinyatakan valid juga?

NurAinunSuciati
Автор

Izin bertanya pak, sebelumnya jika kita sudah melakukan uji validitas dan reliabilitas pada saat uji coba instrumen penelitian setelah itu pernyataan dapat di gunakan pada sampel yg sebenarnya. Apa kah setelah itu kita perlu melakukan uji validitas dan reliabilitas lagi ?

febrina
Автор

Pak izin bertanya, untuk menguji validitas dan reliabilitas sebelum di lakukan penyebaran kuesioner darimana kita bisa mengetahuin nilai disetiap butir pertanyaan untuk di validitas dan reliabel pak?

dwianggraini
Автор

Izin bertanya, apakah uji validitas dan reliabilitas dilakukan di bab 3 sebelum melakukan penelitian membagikan kuesioner ke responden sebenarnya di bab 4? Makasih

remiramadan
Автор

Assalamualaikum pak,
Izin bertanya pak jika kuesioner yang kita gunakan diambil dari penelitian sebelumnya.... tapi untuk penelitian sebelumnya kuesionernya hanya ditulis kata vaksinasi sementra penelitian yang akan saya gunakan itu vaksinasi booster. Sehingga dari kuesioner penelitian sblmnya saya tambhkan kata booster. Apakah perlu pak untuk uji validitas lagi?

fitrifitri
Автор

Pak izin bertanya, penelitian saya kan mengenai penyuluhan pretest dan posttest nahh untuk uji validitas dan reliabilitas apakah saya melakukan penyuluhan juga kepada responden baru melakukan pretest dan posttest sama dengan responden penyuluhan saya atau saya langsung saja menyebarkan kuesioner kepada mereka dan langsung di isi atau bagaimana pak🙏

Indah-kp
Автор

Pak izin bertanya, saat menguji validitas dan reliabilitas apakah harus dengan sampel yang sama atau berbeda? Misalnya, sampel saya berjumlah 80. Untuk menguji validitas dan reliabilitas diambil dari 10% sampel atau diujikan kepada responden yang bukan sampel tetapi memiliki kriteria yang sama, Pak?

oktaviaindriyani
Автор

Izin bertanya pak, jika ada jurnal yang mengatakan bahwa kuesioner A sudah di uji reliabilitas dan hasilnya reliabel. Apakah kuesioner A itu juga dapat dikatakan sudah pasti valid, sehingga tidak perlu uji validitas? Terima kasih sebelumnya pak

angeli_
Автор

Pak izin bertanya jika uji validitas dengan penilaian ahli lalu uji reliabilitas dilakukan oleh ahli atau sampel telah yang ditentukan?

sitifitriyaty
Автор

Pak izin bertanya, untuk sempro apakah harus dilakukan uji validitas dan reliabilitas dulu pak?

anggieputri
Автор

Apakah uji validitas dan reliabilitas dilakukan di lokasi yg berbeda dg sampel penelitian? Apa boleh di lokasi yg sama?

indranurita
Автор

Assalamualaikum pak izin bertanya saya kan disuruh uji validitas dan reliabilitas sendiri.nah itu skala gutman ya dan tidak.
Untuk uji yang digunakan pada uji validitas itu apa ya pak?

evinurmilatik
Автор

Misalnya respodennya beda orang bgitu pak?

windy
Автор

assalamualaikum izin bertanya pak, setelah melakukan uji coba apa yang harus kita lakukan selanjutnya pak ? apakah langsung pengujian kepada sampel atau bagaimana? Terimakasih

qothrunniimmaputri