Kuasa Hukum Saka Tatal Ungkap Bukti Baru pada Kasus Vina | AKIP tvOne

preview_player
Показать описание
Mantan terpidana kasus pembunuhan Vina dan Eky 2016 silam, Saka Tatal ungkap fakta mengejutkan jelang sidang Peninjauan Kembali (PK) Rabu (24/7/2024) pagi. Sebelumnya, Saka Tatal yang didampingi tim kuasa hukum optimis dengan sidang PK yang akan dijalaninya pada hari ini.

AKIP01
AML01

Dan jangan lupa untuk follow akun-Akun Sosial Media tvOnenews untuk mendapatkan beragam informasi terkini dan update dari kami:

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Doa kami selalu buat kuasa hukum semoga kebenaran akan terungkap

dedisuryadi
Автор

Kuncinya ada di DVR cctv dan ponsel para korban dan pelaku sesungguh nya

minjisooin
Автор

Se Indonesia kena preng si Aep jeng komplotana🥸🥸😂🤣ie mah

kuswitasay
Автор

Sudah melanggar, , hakim ini, , seharusnya di pimpin oleh hakim tunggal, , untuk kasus Anak di bawah umur

Adesta-si
Автор

Hakim jaksa dan penyidik pada 2016harus diusut dipro ses hukum jgn dilupakan😃😄

AhmadHusaini-einu
Автор

Kunci utama it cctv & optosi, KL cma saksi" it GK 100% cocok,

SuliyemMelati
Автор

Penyidikan kasus vina 2016 amburadul. Tidak berdasar SCI, tapi berdasar kesurupan!!! 😂😂😂

sinatria
Автор

KOK GAK KELAR2 YA KASUS EMANG KASUS YG SUPER RUMIT

PasarBacingah