Kanker Hati, Gejala dan Pengobatannya | Kata Dokter

preview_player
Показать описание
Kanker Hati

Kanker hati atau bisa juga disebut sebagai hepatoma dan kanker liver, adalah suatu tumor ganas yang bermula dari organ hati. Kondisi ini terjadi ketika sel-sel di dalam hati bermutasi dan membentuk tumor. Kanker hati adalah salah satu penyakit yang cukup banyak ditemukan dan lebih sering terjadi pada pria dibanding wanita, terutama pada pria yang berusia di atas 50 tahun.

Semakin dini penyakit ini terdiagnosis, maka peluang pasien untuk sembuh pun semakin besar. Ketahuilah gejala, faktor resiko, serta cara pengobatannya dalam penjelasan dr. Endang Nuryadi, Sp. Onk.Rad(K), Ph.D berikut ini.

0:00:07 Informasi Singkat Kanker Hati
0:00:35 Gejala Apa yang Sering Dialami Pengidap Kanker Hati?
0:01:33 Bagaimana Cara Deteksi Dini Penyakit Kanker Hati?
0:02:50 Faktor Apa yang Meningkatkan Risiko Munculnya Kanker Hati?
0:03:35 Bagaimana Mengobati Kanker Hati?

#KankerHati #KankerLiver #Hepatoma #katadokter
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Doa kita semua, semoga sehat selalu. Yakin Allah tahu yang terbaik❤

LUSIDHEAAGUSTIN
Автор

Assalamualaikum dokter sya mengalami hal seperti itu

Windi-shee
Автор

Ayah saya kena tomor hati, dan ini masih tahap berjuang, semoga lekas sembuhkn amin

fajarojura
Автор

Tumor hati terdeteksi saat stadium akhir dg gejala sakit kuning, selama 4 bulan berjuang akhirnya bapak dipanggil sang pencipta, semoga Allah mengampuni dosa2 beliau, dan berharap penyakit ini bisa ditemukan pengobatannya.

ibmms
Автор

Dulu almh mamaku sakit kanker hati dan ginjal. Dan kami sekeluarga taunya waktu mama bener2 drop gabisa bangun ngomong jdi cadel. Ternyata pas habis cek lab hasilnya ada kanker hati sm ginjal. Mamaku ga pernah ngeluh apa2. Tp ketika sebulan sebelum mama mninggalkan kami semua yg dialaminya selalu mual tiap hari. Setelah tau hasil lab sprti itu lngsung di bw ke rs. Dan hanya 6hari mama di rs😥 allah lebih sayang sm mamaku. Alfatihah buat mama..
Semoga semua yg sedang berjuang melawan kanker bisa dikuatkan dikasih kesabaran semangat selalu ya..

ekkasiswanti
Автор

semoga Allah menjauhkan kita semua dari penyakit mematikan ini, 1 th yg lalu kakak saya terdiagnosa kanker hati stadium akhir, dan tidak bisa disembuhkan, sungguh kejam
....sampai sekarang mana ada kasus kangker hati bisa sembuh, berharap suatu saat ada ilmu kedokteran yg bisa membantu mereka yg terkena penyakit tersebut,

afrizalracingmuffler
Автор

Ya Tuhan Ibu saya juga kena diagnosa kanker hati Tahun Baru kemarin, mohon Doanya Teman2 semua🙏🙏

komangsriwinarti
Автор

Assalamualaikum Dokter .ini suami saya lagi di uji ada kista di tengah"ulu hati apa penyebabnya ya Dok .terima kasih infonya .

sriasih
Автор

Ya allah doain ya Temen2 mamahku lg kena kanker hati😭

pexal
Автор

2 bulan lalu masih segar bugar skrg di deoknosa dokter kanger hati stadium 4 😢 gak pernah ngeluh sakit apa padahal

yantiyanti
Автор

Ya allah tempatkan lah mama saya di sisimu, doakan jg ya teman mama sy Hj Nasirah terkena tumor d pangkreas menular ke hati, sejak bulan 3 sampe tggl 1 agustus mama saya telah di paggil oleh penciptanya, 😭😭😭

ardhynona
Автор

Semoga adekku juga sembuh dari kanker hati aamiin...

anismaasmr
Автор

Aminn..semoga semua penderita lekas sembuh..

MadePutra-id
Автор

Klo farises di perut tandanya ap? dah 15 th skt lifer terimakasih

imahrawati
Автор

mintak doa nya teman2 ayah saya terkena kangker hati, baru dapat kabar dari dokter di cipto malam ini 😢

adekakbar
Автор

Dok, saya sudah usg kata dokter hati saya bagus, tapi kok sering nyeri di areal perut sebelah kanan atas?

wijayasinaga
Автор

Dok, Bapak saya usia 76 didiagnosa penyakit Liver stadium lanjut..
bagaimna ya dok pengobatannya, sekarang posisi masih di RS, disuruh makan susah dok...

muhlisin
Автор

bisa ka di bedah jika terkena kanser hati ? mohon solusi nya 🙏🙏

rustamtabri
Автор

Dok ..apabila sgpt dan sgot tinggi apa kah bisa sembuhkan kan dok???

eccafloraannchi
Автор

Dok istri saya ada benjolan di hatinya. Di sken demi seken semua bagus
.sekarang bagian belakang nya kok sakit kalau bergerak. Apakah itu dari benjolan tsb.

akunrealme