Geger Diduga Razia Masakan Padang di Cirebon, Polisi: Hanya Silaturahmi

preview_player
Показать описание
CIREBON, KOMPAS.TV- Aksi yang diduga razia tersebut dilakukan PRMPC atau Paguyuban Rumah Masakan Padang Cirebon kepada rumah makan Bintang Utama.

Menurut keterangan polisi, aksi tersebut terjadi karena keresahan atas harga yang terlalu murah.

Diketahui pihak korban diketahui tidak membuat laporan atas kejadian tersebut dan kedua belah pihak telah menyatakan untuk berdamai.


Editor Video: Dawud Majid

#raziamasakanpadang#masakanpadang

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Knpa gak boleh 10 rb nya...dicirebon makanan murah2.bebas itu pilihan buat masyarakat😮

heriinteriormultiskill
Автор

saya asli cirebon hrga 10.000 sangat membantu dompet

DetektifAcha
Автор

Klu begitu caranya boikot RM.Padang di Cirebon, beli makanan khas cirebon aja, banyak yang enak2 koq

junaec
Автор

Harga murah asalkn halal untung sedikit asal lancar👍😊😊👍👍👍👍

dedeiyang
Автор

Lama2 Banyak orang KOCAK ya bu. Omsetnya turun yang di salahin yang jual murah...

jhoncuan
Автор

Merusak properti orang bukan silaturahmi bu, itu persekusi, jangan punya solidaritas tinggi seenaknya melakukan persekusi terhadap orng lain

adesopyanchanel
Автор

Slidiki mungkin ada anggota polisi orang Minang krna menurut pengalaman saya polisi orang Padang hanya berpihak sama orang Padang gak perduli itu salah atau benar

RudiYanto-kf
Автор

Setuju Jual harga murah.membantu rakyat kecil

agus
Автор

Saya sebagai rakyat indonesia... polisi jangan berkelit dan polisi harus adil orang padang tidak bileh merazia orang yang berjualan masakan padang apapun alasannya.sekali -lagi saya nyatakan .orang padang tidak boleh merazia orang berjualan.. KALAU SAMPAI TERULANG ORANG PADANG MERAZIA ORANG BERJUALAN NASI PADANG ... KAMI DI SULAWESI TENGAH AKAN MERAZIA ORANG PADANG JUGA .kita rakyat indonesia tidak boleh menggunakan suku.SILAHKAN berdagang semua suku. Mau berdadagang masakan mas joko, masakan padang, masakan nasi campur, masakan apapun .bebas. silahkan berjualan

erafitnah
Автор

Laporkan polisi, jual murah itu hak asasi, orang padang banyak yg licik dan pelit

HARYYANTO-ez
Автор

Wah ormasnya apa gak mikir bisa menimbulkan konflik antar etnis kayak di luar jawa yang dulu..

NarutoKyubi-rh
Автор

Trs apa masalhnya buat polisi kalau harganya murah... Aneh2 aja polisi ini.. ujung2nya minta maaf.. awalnya mereka mau rajia mau minta selembar rupiah... Parah anda2 ini

junajunaidi
Автор

Bintang utama, pedagang yang jujur tidak mengambil keuntungan besar dan berbagi untuk rakyat kecil.
Ayo turunkan harga PRMPC.

santosoga-boos
Автор

Itu bukan silaturahmi menanyakan kenapa harganya murah bu, tapi sdah merusak properti, jgan tutup²i fakta yg ada bu polisi.

suratnoratno
Автор

Itulah market, persaingan bebas. Bila ada yg bisa jual harga murah ada pasarnya, dan bisa membantu rakyat kecil. Kalau mewah pakai AC mau jual mahal pasti juga ada pasarnya. Pemerintah mau kasih makan gratis apa bisa dilarang?

niutto
Автор

Silaturahmi kok copot bersaing...itu pointnya😂😅...saya mau buka warung padang ah ...dengan harga 7000...itung" sodakoh/ amal skalian😂😅

evahsophia
Автор

Bukti vidio gak bisa dibohongi . polisi yang adil doooong.

rbc
Автор

Orang Padang jangan berjualan nasi Padang di wilayah Cirebon.

totosunaryo
Автор

Sekarang hukum nya di balik, mengapa meraka bisa menjual lebih murah, tempat lebih nyaman, itu cara marketing pasar, bagai mana mengambil hati konsumen.

SugiHarto-go
Автор

Saya kalo silaturahmi ke kantor polisi bolehkah merusak atribut yg ada meskipun sudah telpon orang kantor

affifnafsi