AHY Tuding Koalisi Anies Dijegal Jokowi, Luhut Beri Respon Mengejutkan!

preview_player
Показать описание
WARTAKOTALIVE.COM-- Menko Kemaritiman Dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan memastikan Presiden Jokowi tidak ada niat untuk menjegal bakal capres dari koalisi perubahan Anies Baswedan di pilpres 2024 .

Di program ROSI, KompasTV, Luhut menyebut tudingan Ketua Umum Demokrat, Agus Yudhoyono terkait PK yang diajukan Moeldoko ke Mahkamah Agung sebagai upaya menjegal Anies adalah kampungan.

Sumbner: kompastv
Video Editor :Luttex

#ahy #luhutbinsarpandjaitan #aniesbaswedan

#wartakota23tahun #hutwk23 #warkotsemakinoptimis
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

mulut kakek berucap bohong lidah tidak bertulang

sitimariam
Автор

Percaya pada pendapat prof. Mahfud. Bahwa yg menjegal itu internalnya.

mulyonojumah
Автор

Sebenernya yang kampungan itu siapa Pak, masyarakat sudah cerdas kok

juliindarjanti
Автор

@langeharis: kalau AHY blm matang, AHY 3th didik militer lebih mateng ketimbang walkot solo, dan ali2 walkot solo mau di calonkan wapres lebih konyol lugunya gak ketulungan

agussutarno
Автор

Smoga 3 serangkai sll solid walau banyak diterpa badai yg dahsyat. Smoga badai akan tenggelam pd saatnya

muntofik
Автор

Sebenarnya AHY belum matang, harusnya bertarung dl Dari pemilihan wlkot/bupati

Langeharis
Автор

Wan abud gak bakal menang karena wan banyak banyak mslh ...Faham...?

papapnurkamil
Автор

Anis maju bersama PKS HTI dan FPI siap merubah NKRI jd khilafah Islamiyah

dafaiffat