Sidang Perdana Harvey Moeis

preview_player
Показать описание
Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menggelar sidang perdana Harvey Moeis hari ini. Suami Sandra Dewi itu mulai diadili terkait kasus korupsi tata niaga timah yang merugikan negara sebesar Rp300 triliun. Sudah ada koresponden CNN Indonesia, Teddy Zuhari, serta produser lapangan CNN Indonesia, Carmel Mursalim, di lokasi.

======
Spotify: CNN Indonesia
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Harus di kawal trus kasus ini, krn pantas di hukum seumur hidup

RoniAhmad-eq
Автор

Tau-tau hukumannya 10 tahu penjara 😂😂😂 Kalina sudah tahu hukum di negara ini.

asmrpacar
Автор

Paling berapa tahun dan udh bebas lagi, , , , GK kaya di negara lain di bikin jera untuk para koruptor, , , ,

mamatsomantri