Kelakar Prabowo Menebak Pertanyaan Awak Media: Pasti Mau Tanya Wapresnya Siapa

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV - Ada momen unik saat Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menggelar konferensi pers di kediamannya, Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan pada Kamis (27/4/2023).

Prabowo menerka pertanyaan awak media soal bakal calon wakil presiden (bacawapres) yang diprediksi akan mendampinginya sebagai bakal calon presiden (bacapres) di Pilpres 2024.

Prabowo pun mencoba menjawab pertanyaan awak media. Ia mengatakan suatu saat bacawapres akan diumumkan oleh dirinya.

Video editor: Lintang Amiluhur




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Mau buat lucu, tapi nggak ada lucunya sama sekali, Bravo buatnya Capres Abadi.

andipratama
Автор

Menurut hatinur Rani sy trawanggan sy bak Prabowo Gibran Sdh partai keok semua Krn bapak seorang pemimpinya tegas & berani ambilkeputusan mudah mudahan partai geridamenang telak hidup Prabowo hidup Gibran aamiin

wiwitismarianto
Автор

Indonesia negara yg bersahabat, berdaulat, dan cinta damai....kaya sumber daya alamnya...pulaunya begitu cantik

saldyakikolot
Автор

Petugas Partai .... No
Petugas rakyat ...YES

wawanterano
Автор

Omg aku nggak akan pilih pak prabowo karenanorang2 dibelakangnya.Padahal aku sangat mengagumi pak prabowo.

rettamomjosh
Автор

Wahh kayaknya ahmad dani nih wapresnya

kurniawan
Автор

Prabowo punya jiwa patriot terkesan ikhlas & independen
Anis pintar cerdas
Ganjar bersahaja dan merakyat
Ketiga² nya adalah putra² bangsa terbaik
Siapapun yg akan terpilih & memimpin negri ini semoga bisa amanah lebih mementingkan rakyat bukan golongan👍👍

jarwojml
Автор

Klo prabowo capres cawapresnya jangan dari pdi'p pak. Rakyat bny yg gak mau

myamindameng
Автор

Sebaik nya bpk prabowo istirahat dirumah/jalan2 bawa istri baru😂😂😂😂dr pd sibuk ngurus capres-cawpres

hamlanihamlani
Автор

Gw dukung prabowo capres, wakilnya siapa aja asal bukan anis

leonjancox-zgyx
Автор

Semoga cawaprenya orang yang brani berkorban untuk indonesia

arisanjani
Автор

Kata bu Susi Pudjiastuti yg doyan nyinyir harus di tenggelam kan 🤪🤪

nicolaskumambong
Автор

😀😀😀😀😀 HARUS Y PERTANYAAN WARTAWAN KAPAN NIKAH Y DULU BARU WAPRES Y

azrar
Автор

Gk usah revot revot jadikan ahmad dhani wakilnya

jwijayanto
Автор

ora ngefex dan tdk berpengaruh. untuk rakyat indonesia apa kapasitasnya kedua anak itu.

dradjatsoesilotomo
Автор

majukan bangsa dan negara tdk hrs capres pak, mohon koreksi lagi pokoknya saya hormat selalu dg bpk

ralalituruguesthouse
Автор

Yg amanah....adil jujur ...pasti terpilih.

firmann
Автор

WAPRESNYA AHMAD DANI AJA BIAR PAS, DAN SAMA, ...SAMA SAMA SAKIT

lamhotsiboro
Автор

Ahmat Danny aja Jadi Cawapres…Prabowo tidak Mampu Keliling Indonesia, , Sudah Tua.

johnlonda
Автор

PK PRABOWO PENSIUN SAJA, BIAR YG MUDA YG PIMPIN NEGARA INI, 😂😂😂 SAYA SIAP GASSPOL MENANGKAN PDIP DN PK GANJAR

sinarjy