TERNYATA BUKAN INDONESIA! Inilah Daftar Negara yang Memiliki Pulau Terbanyak di Dunia

preview_player
Показать описание
Menurut UN Convention on The Law of The Sea (yunaitid nesien konvensien on de law of de si) (1982) Article 121, menyebutkan bahwa pulau adalah massa daratan yang terbentuk secara alami yang dikelilingi air dan tidak tenggelam pada saat terjadi pasang laut. Secara umum, pulau diartikan sebagai daratan dengan ukuran yang besar tetapi tidak sebesar benua. Oleh sebab itu, Australia tidak dianggap sebagai pulau tetapi benua, karena sebagian besarnya tidak mendapat pengaruh langsung dari angin laut. Sedangkan Greenland dikenal sebagai pulau terbesar di dunia. Nah, beberapa negara dikenal terdiri dari gugusan pulau sehingga disebut sebagai negara kepulauan. Kita juga tahu bahwa negara tercinta kita, dari sabang sampai merauke, terdiri dari ribuan pulau. Namun benarkah Indonesia bukan negara dengan pulau terbanyak? Lalu negara mana saja yang punya pulau terbanyak di planet ini? Simak ulasan berikut untuk tahu jawabannya!

Ingin tahu lebih banyak tentang sejarah dan fakta negara lain yang ada di dunia ini, klik link ini :

Disclaimer: gambar, ataupun video yang ada di Channel ini terkadang berasal dari berbagai sumber media lain. Hak Cipta sepenuhnya dipegang oleh sumber tersebut. Jika ada masalah terkait hal ini, Anda dapat menghubungi kami di sini

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Julukan Indonesia bukan negara kepulauan terbanyak tapi negara kepulauan terbesar karena Indonesia memiliki banyak pulau2 🏝 besar bukan hanya 1pulau saja, karena biasanya negara hanya punya 1 pulau besar dan beberapa pulau kecil tapi Indonesia punya banyak pulau besar dan pulau kecil
Karenanya julukan Indonesia negara kepulauan terbesar di dunia🌏

kiralacus
Автор

Nyimak min nambah info..mantap data fakta sesuai fakta norway memang negara dgn pulau terbanyak..

Jejakhijrah
Автор

INDONESIA NEGARA KEPULAUAN TERBESAR DI DUNIA.

ratnatangkung
Автор

Meski bukan negara yang memiliki pulau terbanyak, tapi tetap Indonesia lah negara kepulauan terbesar di dunia... 😄😄😄

rizalandreano
Автор

Meskipun negara tersebut memiliki pulau terbanyak tidak menyandang sebagai negara kepulauan terbesar ☺️

m.adipuraprasasti
Автор

Indonesia negara kepulauan terbesar bukan terbanyak

rikoefendi
Автор

Asli..negara" pecahan Skandinavia indah" bgt

rizkyaditya
Автор

Norwegia swedia itu sebenarnya ga banyak pulaunya, banyak batu nimbul doang dihitung pulau.. Contoh swedia itu pulau yang masuk kategori 1km² cuma 20an.

rezapratama
Автор

Kenapa hanya 7 negara min..nggak 5 atau 10..
Biar Indonesia masuk yah..🐱

wongapak
Автор

Ma'af kalau Out of Topic, Saya ingin bertanya apakah bisa hal ini tentang kehancuran dan munculnya negara-negara di dunia yang dilakukan oleh negara Eropa macam Inggris, Francis, Spanyol, dan Portugis dibahas sebagai topik dan sebuah konten. Amerika sendiri karena asal usulnya dari nereka menggunakan metode yang sama untuk menghancurkan dunia. Betapa perbudakan, perbedaan warna kulit dan manipulasi kepentingan politik dan ekonomii bisa diplelintir menjadi issue agana merekalah pelaku proxy war.
Hingga saat ini saya tidak pernah bisa menerima Colombus penemu Amerika karena sudah ada orang Indian dan James Cook sebagai penemu Australia. Mereka adalah perintis yang menghancurkan sebuah peradaban.

luascakrawala
Автор

Mereka tuh kalo ada gundukan pasir dinamai 1 pulau😂

DrtyYrye-osrw
Автор

Norwegia, Swedia dn Filandia(Negara nordik)memang memiliki banyak pulau, tapi pulaunya jelek, , jelek, , kecil, kecil, kaya panu, kadas, kurap, , bentuknya ga banget, tetap ja negara kita INDONESIA🇮🇩 yg lebih Cantik, yg terindah dn tercantik

lemanleman
Автор

Lah.. emang ga terbanyak.. tapi negara kepulauan terbesar

semburatto
Автор

Gue kira indonesia dengan pemilik pulau terbanyak.

Manangkabo
Автор

mba nya yg dubbing kaya orang nyerey😭😭

indonesianraikantopeni
Автор

Haleluya puji Tuhan mau Pemilu 2024 para Partai politik pada bakar uang🤑💸💵💴💶💰💳 pada sawer uang bagi bagi uang dividen 5 tahun sekali. Amin🙏😇

jansengunawan
Автор

Biasanya yang menganggap Indonesia memiliki pulau terbanyak itu orang yang sangat nasionalis

Yori