[FULL] Kasus Agus NTB, Reza Indragiri Patahkan Anggapan Difabel Tak Bisa Berbuat Jahat

preview_player
Показать описание
JAKARTA, KOMPAS.TV - Kasus pelecehan seksual oleh pria disabilitas berinisial IWAS alias Agus di Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) menjadi sorotan publik.

IWAS ditetapkan sebagai tersangka pelecehan terhadap mahasiswi berinisial MA. Belakangan terungkap jumlah korban pelecehan mencapai 15 orang.

Ahli psikologi forensik, Reza Indragiri Amriel, menuturkan penyandang disabilitas seperti IWAS tetap bisa berbuat jahat.

Menurut Reza, penyandang disabilitas seperti IWAS tetap bisa berbuat jahat dengan menerapkan siasat psikologis.

Selengkapnya simak video berikut ini.

Video editor: Frashiva Rizal

#priadifabel #kasuspemerkosaan #agusntb #rezaindragiri




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Bang indra giri jelas dan lengkap penjelasanya. mudah di pahami....👍

SriSunarti
Автор

Ingat kata Bang Napi "KEJAHATAN TERJADI BUKAN KARNA ADA NIAT, TAPI JUGA KARNA ADA KESEMPATAN"

kejahatan bisa di lakukan oleh siapapun, termasuk kaum penyandang disabilitas, contoh nya si Agus ini.

anakrantautv
Автор

Ular gak punya kaki dan tangan itu sangat berbisa. dan dia bisa memangsa hewan yg mempunyai 2 kaki atau pun 4 kaki....

AndestaPlg
Автор

Kalaupun Agus ini dipenjara, ribet juga, cz harus ada orang lain/petugas yang memenuhi kebutuhan dia (termasuk mandi dan memakai pakaian). Mending Agus dihukum kebiri dan tahanan rumah aja. Gak boleh keluar rumah sama sekali selama beberapa tahun (sesuai masa tahanan)

wahyueniemaryati
Автор

Sepertinya yg sy lihat ini jurus iba yg di pake agus. Hati2 wanita khususnya jngn terlena dngn fisik nya ... Maaf .
Krna kejahatan bukan dr fisik tp otak semua yg mengendalikan

Maulanaafriansyah-bquu