Kemenkeu Bantah Utang Pemerintah Disebut Tembus Rp 17.500 Triliun

preview_player
Показать описание
Juru Bicara Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Yustinus Prastowo menanggapi sebuah artikel yang menyebutkan nilai utang pemerintah menembus Rp 17.500 triliun. Hal ini Ia sampaikan melalui akun resmi Twitter-nya, @prastow, pada Sabtu (13/5/2023).

Yustinus mengatakan, jumlah utang pemerintah tidak sebesar itu. Sampai dengan akhir Maret 2023, nilai utang pemerintah sebagaimana data APBN kita mencapai Rp 7.879 triliun.

Jika dilihat berdasarkan pembentuknya, mayoritas utang pemerintah terdiri dari surat berharga negara (SBN) dengan porsi 89,02 persen dari total utang pemerintah. Sementara itu sisanya berasal dari pinjaman.

Dengan nilai tersebut, Yustinus bilang, posisi utang pemerintah masih terjaga. Tercatat rasio utang pemerintah terhadap produk domestik bruto (PDB) sebesar 39,17 persen.

Simak selengkapnya dalam video berikut.

Penulis Naskah: Bella Nur Fadila

Narator: Adesari Aviningtyas

Video Editor: Farah Chaerunniza

Produser: Adesari Aviningtyas

Music: Blades - Sam Marshall

#JernihkanHarapan #UtangIndonesia #Kemenkeu #UtangPemerintah




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Utang selangit, yg utang bergembira ria, yg membayar anak cucu sengsara berkepanjangan otomatis barang2 kebutuhan pokok dan jasa akan terus naik.
Yg utang bergembira ria, setelah itu ditinggal pergi lari menghilang.

lilik
Автор

Lawan berat Pak Presiden Jokowi itu fitnah dari dulu tapi di jawab prestasi karena netral dan hanya mendorong penegakan hukum.
Buktinya yg fitnah rontok karena fitnah mereka berbalik.
Lawan politikny terus memfitnah Pak Presiden Jokowi.

suwarto
Автор

Santai aja, yang penting masih dipercaya utang

abdulharis
Автор

Terserah pemerintah lah mau utang 10rb triliun kita rakyat mangap aja😂😂😂

syahrirsyahrir
Автор

Maju trus Pak jokowi 80% lebih rakyat mendukung Bapak

irwanirwan
Автор

Rajin membangun ya hutang pasti banyak.
Soal bayar tinggal dirunding sama rakyat...kira2 apa yg dinaikan.
Nah semoga rakyat tidak poseng semua serba mahal.

andrenicholas
Автор

#17500 T utang ??
itu soal gampang..
soal utang lu pada harap tenang..
x aja itulah salah satu alasan si kakan6..
in6in a6ar kelak dilanjutkan oleh orang2..
yg bisa melanjutkan pro6ram2 y6 spt sekarang..
oran6 tsb jg diharapkan yg bisa melunasi utan6 setelah 2024 mendatan6..
makanya tak salah jk yg diendorse nya orang2 yg otaknya cemerlang..
begitu atuh mang.

dokterlogika
Автор

Knp KompasTV jadi punya hoby memberitakan hoax..? Malu-2 in saja.😂😂

hidayatyusuf