Contoh Penerapan Problem Based Learning (PBL) Dalam Pembelajaran

preview_player
Показать описание

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Terimakasih atas video ini yang telah memberikan materi pengetahuan bagi kami semua.
Dari video ini saya dapat mengetahui tentang pembelajaran berbasis masalah (PBL) dimana siswa dapat menemukan dan menyelesaikan masalah yang ada dilingkungan sekitar (nyata) yang berkaitan dengan materi pelajaran.
PBL adalah suatu pendekatan pembelajaran yang menggunakan masalah dunia nyata sebagai suatu konteks bagi peserta didik untuk belajar tentang cara berfikir kritis dan keterampilan pemecahan masalah serta untuk memperoleh pengetahuan dan konsep yang esensial dari materi pembelajaran

Isi RPP kesetimbangan (PBL)
1. Identitas
2. Kompetensi inti
3. Kompetensi dasar dan Indikator pencapaian kompetensi
4. Tujuan pembelajaran
5. Materi pembelajaran
6. Metode pembelajaran
7. Kegiatan pembelajaran
8. Sumber belajar, alat dan bahan
9. Penilaian

YohanaRianny
Автор

terimakasi atas materi yang telah diberikan pada video diatas
kesimpulan pada video diatas
-)Pembelajaran Berbasis Masalah(PBL)adalah pembelajaran berbasis masalah yang menggunakan masalah dunia nyata sebagai suatu konteks bagi peserta didik untuk belajar tentang cara berpikir kritis dan keterampilan pemecahan masalah, serta untuk memperoleh pengetahuan dan konsep yang esensial dari materi pelajran
-)Isi RPP Kesetimbangan
1.Identitas
satuan pendidikan, semester, mata pelajaran, materi, pertemuan, waktu.
2.Kompetensi inti
K-1 & K-2 berupa menghayati dan mengamalkan
K-3 berupa memahami dan menerapkan
K-4 berupa mengolah dan menyaji
3.Kompetensi dasar
IPK dan KD
4.Tujuan pembelajaran
peserta didik dapat menjelaskan konsep dasar dari materi yg diberikan pendidik
5.Materi pembelajaran
materi yang diberikan pendidik
6.Metode pembelajaran
pendekatan, model, dan metode.
7.Kegiatan pembelajaran
*sintaks pembelajaran (pendahuluan, isi, penutup)
*kegiatan pembelajaran
(kegiatan awal, kegiatan inti, kegiatan akhir)
*karakter
*avokasi waktu
8.Sumber belajar, alat dan bahan
sumber berupa buku, dll
alat bahan berupa PPT, dll
9.Penilaian
berupa tes tertulis, dll
10.LKPD
berupa eksperimen, dll.

sekian kesimpulan yg saya dapat terimakasih

Ilvianamanda
Автор

Terima kasih atas ilmunya
PBL adalah suatu pendekatan pembelajaran yang menggunakan masalah dunia nyata sebagai konteks bagi peseta didik untuk belajar tentang cara berfikir kritis dan ketrampilan pemecahan masalah, serta memperoleh pengetahuan dan konsep dari materi pembelajaran.
berikut RPP kesetimbangan(PBL)
1.identitas
2.kompetensi diri
3. kompetensi dasar dan indikator pencapaian kompetensi
4.tujuan pembelajaran
5.materi pembelajaran
6. metode pembelajaran
7.kegiatan pembelajaran(awal kegiatan, pertengahan dan ahir)
8.sumber belajar(buku), alat dan bahan (ppt, leptop, proyektor)
9.penelitian
sekian terimakasih

Dindadwi