KPK Tetapkan Kepala Bea Cukai Makassar Tersangka Kasus Gratifikasi

preview_player
Показать описание
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan Kepala Bea Cukai Makassar Andhi Pramono sebagai tersangka dugaan penerimaan gratifikasi, Senin (15/5/2023). Status ini setelah KPK mengantongi bukti permulaan yang cukup dan meningkatkan kasusnya dari tingkat penyelidikan ke tahap penyidikan.

Dapatkan sajian berita-berita liputan langsung dari lapangan dan peristiwa terkini secara cepat dan akurat dari seluruh Indonesia. Baca berita-berita terpopuler di sini:

Jangan lewatkan juga berbagai program talk show yang mengupas berbagai masalah yang tengah hangat di masyarakat, baik di bidang sosial, ekonomi, hingga dunia hukum dan politik. Semuanya dikemas secara apik, mendalam, menyentuh dan tetap kritis.

Tanggal Tayang: 15/05/2023

#iNewsMalam #demokrat
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Babu babu negara memang jago klo soal maling uang
rakyat.

ahmadbaihaqi
Автор

Serahkan pelaku korupsi kepada kami. Biar kami yg mengadili.

inggrivsky
Автор

Mari kita rakyat ikut membantu pencegahan korupsi laporkan jika memang melihat pejabat di likhngan kita yg ada tanda 2 sebegai kuruptor segara Viral kan

sugihartono
Автор

Bukan Hanya Makasar Seluruh Indonesia Semua Tidak Ada Bedanya.
Memang Itu Sudah Jadi Tren Dan Kapasitasnya
Untuk Seluruh Pejabat Jajarannya.

fxsuatmadji
Автор

Jenggot gak jamin gak doyan fulus haram, that's human typical

harmanchannel
Автор

Pengawasan Internalnya sangat buruk dan kurang sensitif melakukan pengendusan perubahan perilaku pegawai/karyawannya, atau jangan² masuk dalam pusaran persekongkolan jahat. Semacam terima setoran sebagai pengamanan. Kalau benar dugaannya seperti itu, sebaiknya harus mulai secepatnya dirombak total sistem dan budaya kerja internal sebelum kepercayaan runtuh yang berakibat runtuhnya penerimaan negara. Pendapat dan prihatin

tjoeksuwardojo
Автор

Orang impor barang dari luar negeri mau masuk ke Makassar, barangnya disandera melulu sama bea cukai nya. Ya ini karmanya.

rontheoracle
Автор

Menyusul Sekda yang di RIAU ya...di tunggu

DJ
Автор

Enak sekali ya ASN dan pejabat negeri ini.. korupsi merajalela..yg di swasta kerja gaji di potong pajak..dagang bayar pajak, ..👍

popomedang
Автор

Tersangka penerima gratifikasi bea cukai, cuma ini? Ahhh becanda lu..

simeonchristopher
Автор

Semua kenak tu yakinlah, , d penjara pun hidup enaknya, napi korupsi lebiih nyaman, TIYO PAKUSADEWO

gagaksensei
Автор

wes angel angel, ..makanya rakyatnya gak bisa sejahtera, lah wong pemimpin di negri ini KEBANYAKAN seorang maling uang rakyat.yg ada uang rakyat yg malah dikuras habis.

mitsuhashisaco
Автор

2 bulan lalu tu orang bisa bilang "FITNAH ITU KEJI", Alhamdulillah skrg terbongkar. Segera sahkan UU perampasan aset dan miskinkan koruptor...Jika tdk segera disahkan berarti ADA UDANG DIBALIK REMPEYEK...😂😂😂

matstr
Автор

Iya pasti, gajih negara tidak seberapa, hidup bisa bergelimang harta!.

agussuherman
Автор

Padahal kelihatan orang shaleh... Jenggotan.

bushwoki
Автор

Pejabat udah kaya terhormat kok masih pada maling ki piye to ! Mbok ada maling aguna, kaya nom2ane Sunan Kali maling ngrampok nggo mbantu masy yg miskin dan terdzolimi ya. Rampok begal pilihlah sasaran para koruptor trus bantu rakyat miskin gitu, nanti bila ketangkep & dipenjara banyak yg nengok dan ada nilai plus di mata rakyat

tedyharjantosala
Автор

Korup2 knpa msi banya berkeliaraaan sprti tikus yang kelaparaaan tlong dibasmi hama sprti iniiii

indahhlestaria
Автор

Maling uang rakyat msh enak hidup dipenjara uang banyak harta melimpah...mau makan dab kemana saja mudah. Lain halnya maling ayam pasti susah dan bonyok dlm penjara.

raydatunnisa
Автор

pecaaat
sita asetnya dan yg dititip atas nama keluarganya

asalhidup
Автор

Enak makan uang haram bisa beli rumah mewah mobil mewah.. seandainya aku bisa korupsi

azrielrizkipratama