Saling Sanggah JPU VS Saksi Jogi Nainggolan Soal Kesaksian Kasus Vina di Sidang PK Saka Tatal

preview_player
Показать описание
KOMPAS.TV - Mantan terpidana kasus pembunuhan Vina dan Eky, Saka Tatal, kembali menjalani sidang peninjauan Kembali (PK) di Pengadilan Negeri Cirebon, hari ini Selasa (30/7/2024).

Sejumlah saksi dihadirkan oleh kuasa hukum Saka Tatal untuk memberi kesaksian untuk mengungkap fakta di sidang PK hari ini.

Pada saat memberikan keterangan, saksi Jogi Nainggolan membeberkan sejumlah fakta dari kasus pembunuhan Vina Cirebon. Mulai dari perjalanan sidang Saka Tatal hingga dia menyebut seorang Iptu Rudianalah motor dari semua kasus ini.

Setelah itu, JPU pun menanyakan beberapa pertanyaan kepada saksi Jogi Nainggolan mengenai kesaksian di TKP pembunuhan.

Produser: Leiza Sixmansyah
Thumbnail: Bara Bima

#sakatatal #vinacirebon #breakingnews #sidangpksakatatal #sidang #peninjauankembali #vinaeky #cirebon #jabar #jawabarat #isuterkini #isuhangat #pncirebon #poldajabar #poldajabarkasusvinacirebon #pengadilannegeri #kompastv

Sahabat KompasTV, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube KompasTV, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Media sosial KompasTV:
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Ternyata lebih pintar netizen ketimbang jaksanya pantas hancur keadilan negri ku ....

ardinaladi
Автор

Lawyer kok ditanya ada di TKP atau tdk? Betapa buodohnya pertanyaan itu

spwgisv
Автор

Buk hakim dan pak jaksa
Jadilah panutan masyarakat. Yang kecil
Jangan ada dusta ya😂😂😂

xovykez
Автор

Jaksa PU tidak punya kualitas dalam pertanyaannya

andresena
Автор

Keren saksi pak Jogi berani menyanggah pendapat JAKSA DAN HAKIM😂

yunicantiks
Автор

Jaksa gila itu, masa pengacara ditanya begitu, percuma sekolah tinggi2, petanyaanya engk bermutu

Egyjhontr
Автор

SDH ke baca . Ini jaksa dan hakim ...kmn nnti akhirnya ...ayo tmn2 yg berjuang untuk keadilan jangan takut maju rakyat mendukungmu

yinchpc
Автор

JAKSA menggiring pengacara jadi tersangka

SamudraCaspianChannel
Автор

Jaksa d gaji oleh rakyat, jgn menyudut kn rakyat

vqlljfj
Автор

catat wajah" jaksa ini saudara"

arfan
Автор

Jaksa di bayar buat terang perkara bukan dibayar buat membela diri ..klo ada yg keliru...benahilah ...gpp g menyalahkan .toh manusia tempatnya salah

ndeso
Автор

Jaksanya wadow ginima saka tatal menang dong slamat untuk saka❤❤

toseriti
Автор

cara bertanyanya kayak hakimnya di Surabaya kmrin...
" melihat sendiri apa gak?... "
wkwkwk....

seyeryu
Автор

JPU KAYA GINIH KOH MASIH DI PAKE DI NGARA INI😂😂

shumitshu
Автор

Pantas penegakan hukum di negri ini carut marut, kualitas jaksa nyajuga seperti itu, pertanyaan yg seharus nya tidak dipertanyakan malah dipertanyakan, bagaimana bisa menggali fakta, pantas dakwaan nya asal asalan, ngawur... 😮

nasywaRihadatul-ng
Автор

Jaksa kaya gini BS nanganin khasus kg jelas, ,,hrs trs lawan yg bela kebohongan

SindyPutputri
Автор

Jaksa dan hakim tdk boleh memihak karena mereka adalah penegak hukum dimana tugas penegak hukum adalah mencari kebenaran materil dlm suatu kasus . kepentingannya hanya kebenaran tdk ada urusan kalah menang.

refnedisyamsuri
Автор

Ronald Tannur dibebaskan, Kuli bangunan dipenjara seumur hidup, ,,

refnedisyamsuri
Автор

😂😂😂😂 pak jogii ini purnawirawan polisi jadi paham gak mau dijebak pertanyaan jaksaa😅😅😅

achmadsuryo
Автор

Jaksa jaksa, jaksa junior pasti membela senior nya lah..Ingat rakyat memamantau kalian pedegak Hukum..

fwtzpwn