Hukum Suami Meninggalkan Istri Selama 6 Bulan - Syaikh Shalih Al-Fauzan #nasehatulama

preview_player
Показать описание
Inilah Istri Terbaik dan Istri Terburuk

Rasulullah shalallahu alihi wasallam bersabda :

خير نسائكم الودود الولود المواتية المواسية إذا اتقين الله وشر نسائكم المتبرجات المتخيلات وهن المنافقات لا يدخل الجنة منهن إلا مثل الغراب الأعصم .

“Sebaik-baik istri kalian adalah:
• Yang cinta dan penyayang pada kalian.
• Yang taat dan turut pada kalian.
• Yang membantu (meringankan beban) kalian.
• Jika mereka bertakwa pada Allah.

Dan sejelek-jelek istri kalian adalah:
• Yang tabaruj (yang menampakkan kecantikannya pada lelaki lain).
• Yang takabbur dan bangga pada dirinya sendiri.

Mereka itulah para munafik dan mereka tidak akan masuk syurga kecuali seperti burung gagak al-A’shom (yang merah paruh dan kedua kakinya).”

(Silsilah Ash Shohihah 1849)

_________________________________

Yuk simak juga video terbaru terbaru dari masing-masing ulama di shahihfiqih dan jangan lupa SUBSCRIBE untuk memperoleh update video nasehat, maupun tanya jawab terbaru dari para ulama. dan juga SHARE nasehat dari para ulama kepada keluarga, kerabat, saudara, dan teman Antum agar semakin banyak yang mengetahui tentang islam dengan benar dari para ulama secara langsung. Jazaakumullahu khairan barakallah fiikum

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

assalamualaikum, apakah hukum ruqyah untuk orang yang sedang sakit ? dan bagaimana menanggapi apabila orang yang mengubati/meruqyah kita itu memberitahu bahawa penyakit itu di kerana kan oleh santet ? terima kasih ustadz, mohon pencerahan

NURANISAHUBLDABDULLAH
Автор

Assalamualaikum 🙏🏼 mohon izin bertanya ustadz.
Apa hukumnya bagi pasutri pisah ranjang selama 3 bulan. Dikarenakan diantara kami sedang ada masalah rumah tangga.
Mohon pencerahannya ustadz.

renokoben