HUT Ke-77 Bhayangkara, Presiden Jokowi Jadi Inspektur Upacara

preview_player
Показать описание
KOMPAS.TV - Upacara hari ulang tahun ke-77 Bhayangkara bakal digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta. Presiden Joko Widodo dijadwalkan menjadi inspektur upacara.

Upacara rencananya dimulai pukul 15:00 WIB nanti.

Peringatan Hari Ulang Tahun Bhayangkara akan diisi dengan pesta rakyat, pameran alat material khusus Polri, dan ada juga gerai perpanjangan SIM.

Tema ulang tahun bhayangkara tahun ini adalah "Polri Presisi untuk Negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Maju."




Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Ulang tahun meriah sementara angka kriminal di luaran sangat tinggi, begal, geng motor dan kejahatan lainnya.

wafflecu
Автор

PR Buat POLRI TANGKAP sikembar RIHANA RIHANI

wargalokal
Автор

Masih bisa damai di tempat dong pastinya. Cuan. Cuan.

shahrul
Автор

Sayang bikin acara besar tapi panitia tidak sempat mikirin masalah sampah akibat acara di seluruh wilayah, jalan dan taman senayan, belum lagi banyak peserta yg menunggu transportasi mereka sampai duduk duduk di jalan Asia Afrika. Padahal ini acara yg harusnya mengatur ketertiban negara, malah kerjanya membuat kotor dan macet luar biasa tempat acara. Mohon maaf, saya koq merasa ini memalukan juga kalau ini sampai diberitakan keluar. Semoga ini boleh jadi masukan buat acara yang sama tahun depan. Selamat hari Bhayangkara.

moh.setyobudi
Автор

Keluarga Besar Putra Putri (KBPP) Polri Resort Metro Bekasi Kota tidak hadir dikarenakan tidak ada Undangan (tidak di ajak ke GBK)

agustinusamardika