Mengapa Banyak yang Gagal di Franchise?!

preview_player
Показать описание
Hai, Sobat Finansialku kira-kira usaha apa yang cocok untuk masa pensiun? Bisnis Franchise? Eits ketahui dulu Franchise / Waralaba, ternyata memiliki perbedaan yang mungkin Sobat Finansialku belum ketahui, Di Fintalk kali ini, Klemens B. Rahardja sebagai Founder The Entrepreneurs Society membagikan tips dari pengalamannya dalam mengembangkan bisnis dan memilih franchise dengan sistem yang terstruktur. Simak panduan lengkap dari Podcast Fintalk episode kali ini! Kami bahas kelebihan dan kekurangan masing-masing pilihan serta cara memulai usaha agar sukses di masa pensiun.

#finansialku #franchise #waralabaindonesia #bisnis

🔵 Link Online Course: [Income Breakthrough] 9 Pintu Rezeki, Strategi Punya Banyak Penghasilan

🔵 Apa itu Finansialku?
Kita banyak bantu individu dan keluarga yang masih awam tentang keuangan, untuk persiapan pensiun, dengan konsultasi keuangan dan pendampingan investasi.

🔵 Kami melayani:

🔵 Kami juga menyediakan:

◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼
BUSINESS INQUIRIES
◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼

Social Media Finansialku:

◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼
Success Story
◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼◼

Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Mayoritas memang seperti itu, dan anda benar bung dalam mengungkapkan modus2nya

bimaruci
Автор

Di dunia online serba salah sih..
Posting Supra dibilang flexing..
Posting Supra X dibilang kere.. 😂

fachrijahri
Автор

Bukan emang gitu pak? Soalnya gimana caranya dia dapet uang klo ga jual begituan (ini logika ku)

intannovia