Istana Majapahit Penemuan Situs Majapahit Terbaru Lebih HEBAT Dari Situs Kumitir Mojokerto Terbaru

preview_player
Показать описание
Sejarah Majapahit

Disebutkan awal mula kerajaan Majapahit berdiri adalah setelah runtuhnya kerajaan Singasari akibat pemberontakan Jayakatwang pada 1292 masehi

Dalam pelariannya ia mendapat bantuan dari seseorang bernama Arya Wiraja. Raden Wijaya kemudian membuat desa kecil di hutan Trowulan dan menamai desa tersebut dengan Majapahit

Penamaan diambil dari nama buah maja yang tumbuh subur di hutan itu namun memiliki rasa yang pahit, merujuk Historia
Seiring berjalan waktu, desa tersebut berkembang dan Wijaya secara diam-diam memperkuat dirinya dengan merebut hati para penduduk yang datang dari Tumapel dan Daha
Niat balas dendam Raden Wijaya terbantu lebih cepat dengan datangnya tentara Khubilai Khan pada 1293.

Setelah berhasil mengalahkan Jayakatwang Raden Wijaya menyerang pasukan Khubilai Khan karena tidak ingin tunduk di bawah kekuasaan kaisar Mongol

Sebagai raja, Raden Wijaya memiliki gelar Kertarajasa Jayawardhana Nama rajasa disematkan Raden Wijaya untuk menghormati pamannya, sang pendiri kerajaan Singasari sekaligus menghormati para leluhurnya Kerajaan Singasari

Candi Plaosan Bukti Cinta dan Toleransi Satukan Perbedaan
Masa Jaya Kerajaan Majapahit
Butuh 4 kali pergantian kepemimpinan raja untuk membangun kejayaan kerajaan Majapahit

Setelah Raden Wijaya (1293 - 1309), era kepemimpinan berganti ke tangan Sri Jayanagara Tribhuana Wijayatunggadewi dan Sri Rajasanagara atau yang lebih dikenal dengan Hayam Wuruk

Kerajaan Majapahit sangat berkembang pesat saat dipimpin oleh Hayam Wuruk cucu dari Raden Wijaya dengan dampingan mahapatih Gajah Mada Mahapatih Gajah Mada dikenal dengan Sumpah Palapa yang bertekad mempersatukan Nusantara

Pusat Kerajaan Majapahit
Sebagai kerajaan besar di masa itu, Majapahit tercatat pernah mengalami kepindahan pusat pemerintahan sebanyak 3 kali. Ketiga pusat pemerintahan tersebut masih dalam area wilayah Jawa Timur

Mojokerto
Pusat pemerintahan atau ibu kota pertama kerajaan Majapahit berada di kota Mojokerto Kala itu ibu kota dipimpin oleh raja pertama, yakin Kertarajasa Jayawardhana atau Raden Wijaya. Disebutkan letak pusat pemerintahan terletak di tepi sungai Brantas

Trowulan
Pusat pemerintahan kemudian berpindah mengikuti masa kepimimpinan Sri Jayanegara, raja kedua kerajaan Majapahit. Jayanegara memindahkan pusat pemerintahan ke Trowulan Pada masa kini, kota tersebut berjarak 12 km dari Mojokerto

Sinar kejayaan Kerajaan Hindu Buddha paling besar dan Berjaya di Nusantara perlahan meredup meski telah beberapa kali mengalami pergantian kepemimpinan

Raden Wijaya / Kertarajasa Jayawardhana
Kalagamet / Sri Jayanagara
Sri Gitarja / Tribuwana Wijayatunggadewi
Hayam Wuruk / Sri Rajasanagara
Wikramawardhana
Suhita / Dyah Ayu Kencana Wungu
Kertawijaya / Brawijaya I
Rajawardhana / Brawijaya II
Purwawisesa / Brawijaya III
Bhre Pandansalas / Brawijaya IV
Bhre Kertabumi / Brawijaya V
Girindrawardhana / Brawijaya VI
Patih Udara

Lebih dari se-abad para sejarawan dan arkeolog mencoba memecahkan teka-teki lokasi, serta gambaran bangunan istana Kerajaan Majapahit.
Banyak para ahli menduga Istana Raja Hayam Wuruk itu di Trowulan, Mojokerto

Istana Majapahit
Penemuan Situs Majapahit
Penemuan Situs Kumitir
Penemuan Situs Baru
Situs Majapahit Ditemukan
Warga temukan situs
Situs Majapahit Trowulan Mojokerto
Jombang
Kediri
Jogja
Madiun
Blitar
Kertosono
Ngawi
Nganjuk
Magelang
Bojonegoro
Solo
Yogyakarta
Kudus
Semarang
Banyuwangi
Pasuruan
Borobudur
Prambanan
Penemuan Candi
Penemuan Arca
Penemuan Patung
Penemuan Purbakala
Penemuan harta Karun
Penemuan harta Karun Majapahit
Pusaka Majapahit
keraton Majapahit
di mana letak Istana Majapahit
ekskavasi situs Majapahit
ekskavasi situs
candi Borobudur
candi Penataran
arkeolog temukan Situs
arkeologi
kampung Majapahit
Kampung Majapahit Trowulan Mojokerto
sambel wader Trowulan
kuliner Mojokerto
mojokerto terkini
mojokerto hari ini
Polisi Mojokerto
polres Mojokerto
Mojokerto jalan-jalan
Mojokerto Update
Pacet Mojokerto
Trawas Mojokerto
Kota Mojokerto
Mojokertoan
Kecelakaan Mojokerto
KH Husein Ilyas Mojokerto
Kiyai Husein Ilyas
KH Khusein Ilyas
Kiyai Chusein Ilyas
Ngaji KH Husein Ilyas
Mbah Yai Husein Ilyas
Ilmu Kejawen
Sri Sultan Hamengkubuwono
Keraton Majapahit
Letak Istana Majapahit
Sejarah Mojokerto
Kuliner Mojokerto
Wisata Mojokerto
Wisata Baru Mojokerto
Mojokerto Hari Ini
Majapahit Story
Majapahit Kingdom
Wisata Pacet Mojokerto
Wisata Trawas Mojokerto
Sejarah Bondowoso
Sejarah Sragen
Sejarah Klaten
Asal usul
Babad Tanah Jawa
Ramalan Joyoboyo
Ronggo Warsito
Gajah Mada
Mojokerto Viral
Mojokerto Heritage
Mojokerto Update
Mojokerto Jalan Jalan
Mojokerto Misteri
CCTV Mojokerto
Radar Mojokerto
Berita Mojokerto
Polisi Mojokerto
Razia Mojokerto
Walikota Mojokerto
Bupati Mojokerto
Musik Mojokerto
Mojosari Mojokerto
Ngoro Mojokerto
Dawarblandong Mojokerto
Wisata Baru Mojokerto
Penampakan
Herex Mojokerto
Mojokerto Viral
Penemuan Arca
Penemuan Patung
Pusaka Majapahit
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

situs sejarah mojopahit, sama2 kita jaga dan lestarikan. konten sangat membantu buat belajar sejarah, terutama majapahit. krn saya orang mojokerto. salam tri tipi. intip gan. di tunggu vidio selanjutnya

tritipi
Автор

Syaang sekalli kloo krang peerhatiysn dn pembenahaan dri pihak pemerontaah daeraj. Itu situus bersejarah cukuup baqus dn mewaah kloo di iruus dgn benar pasti sangatlah berarti baqu kita untuk mengetau sejarah nenek moyang keberadaan nya waktu dulu. Syang sunguu syang.

hartutik
Автор

Seharusnya pemerintah terkait bertindak cepat agar sisa hasil cagar budaya seperti ini tidak hilang dan agar lahan bisa dimanfaatkan dengan baik

_allandewandra
Автор

Wayah e diramut pak😑eman² sak drung e penak koyo ngene biyen sejarah e akeh, tapi sayang e sejarah e wes gak patio dirumat

m.bagusharianto
Автор

Peninggalan bersejarah kok gg di tangani secara serius, , pdhl klu kejayaan Majapahit dapat di ungkap melalui situs2 ini akan menambah rasa nasionalisme kita sbg bangsa yg dulupun pernah berjaya, , , klu liat Chanel lain sy terkadang sangat emosi Krn ada yg katanya ahli sejarah yg sllnmengecilkan Majapahit!!! Ayoo bergerak, rakyat berswadaya kita ungkap kejayaan masa lalu!!! Salam dr Lampung 🙏

trimonopwjchanel
Автор

Situs situs terpenting sudah dirampok sama orang belanda. Itu tinggal sisa sisanya. .

alvianstar
Автор

Walau bagai manapun situs2 bersjarah ini memang harus dirawat tapi situs ini kan di dalam lahan warga setempat seharusnya kasi titik terangnya atau ganti rugi kek biar yng punya lahan gak kecewa..

rehanacilacil
Автор

Saya rasa karena faktor anggaran BPCB yang kecil

masyun
Автор

Dukung upaya penyelamatan temuan situs ISTANA MAJAPAHIT yang terbengkalai di tempat kami.

mojokertochannel
Автор

sumurnya juga gak ada yang urus ya, , kuatirnya ada hewan yang masuk ntah kambing atau hewan lainya, , orang sekitar situs gimana ya, ,

wongjumeneng
Автор

Situs2 sdh pd hancur, krn perang saudara antar keluarga kerajaan Majapahit. Setelah kejadian pd waktu itu ga ada lg yg merawat sisa2 krn masuknya keyakinan lain di tambah masuk nya penjajah dr Belanda d Jepang tambah hancur semua.

agungoka
Автор

Asli cek emane kok di abaino ngunu jare😑 pemerintah sibuk ngurusi laine sejarah Sampek gak di reken😑

gemerlapsenja