Cara menabung bulanan yang ringan dan suka-suka

preview_player
Показать описание
Cara menabung bulanan yang ringan dan suka-suka .

Kali ini kita bagikan lagi cara menabung yang ringan untuk target bulanan. Dalam video ini kita targetkan 1 bulan bisa menabung Rp 150.000 menggunakan uang Rp 5.000.

Jadi dalam metode menabung kali ini kita tidak berpatok pada hari, melainkan kemampuan menyisihkan uang sebesar apa.

Saya optimis dengan cara menabung seperti ini maka ini tidak akan membuat kita berat. Dan cara menabung seperti ini bisa di terapkan oleh ibu rumah tangga, pelajar, mahasiswa dan karyawan.

Simak juga video saving dan budgeting lainnya dalam Chanel ini 👇

* pinjaman 100 juta tanpa jaminan

* cara jitu hidup hemat

* cara tepat untuk menabung bagi pelajar

* Gaji kecil bisa menabung ?

Terimakasih sudah menonton. semoga bermanfaat.
Jangan lupa subscribe dan nyalakan tanda loncengnya supaya tidak ketinggalan video berikutnya 😊

Artikel terkait ✔️
cara menabung yang nggak bikin berat, menabung suka-suka, menabung target bulanan,
cara menabung, 5 tabungan penting, 5 jenis tabungan masa depan, tabungan jangka panjang, cara membuat tabungan jangka panjang, tips menabung untuk masa depan,
cara atur keuangan, cara menyelamatkan uang agar tidak habis, cara menabung menyenangkan, cara mengatasi keuangan, cara memperbaiki keuangan, cara tabungan cepat banyak, cara agar bisa nabung, cara menabung di bulan Ramadhan, hidup sederhana dan tenang, tips agar uang belanja sedikit bisa cukup, tujuan hidup hemat, tips agar hidup tenang, manfaat hidup sederhana, cara agar tidak boros, kenapa susah nabung, sifat yang membuat uang cepat habis, solusi agar tidak boros, kesalahan dalam mengatur uang, cara hemat uang, cara mengurangi pengeluaran, tips menabung yang mudah, kegiatan yang bisa menghemat uang, contoh hidup sederhana, pengelolaan keuangan yang tepat, motivasi hidup hemat, bagaimana cara mengelola uang, tips hemat untuk ibu rumah tangga, gaya hidup hemat,
tips hemat ibu rumah tangga, kegiatan yang bisa menghemat uang, tips menabung yang mudah
budget with me, budgeting rumah tangga,budget planing, mengatur keuangan pribadi, aplikasi keuangan rumah tangga,
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

MasyaAllah menginspirasi bun, jd punya ide cara nabung yg g bikin beban. Tujuanku buat bayar daftar ulang sekolah anak. 😀 Makasih inspirasi nya bun

desinatalia
Автор

Terima kash bunda sudsh dibuatkan metode menabung ringan sesuai budget yg saya punya semoga bermanfaat vlog bunda buat org byk terkhusus saya yg selalu gagal dlm metode menabung....🥰

momsernaprihatin
Автор

wah bisa dicoba nih bun, ringan nih dan ga begitu lama udah full aja, jadi bisa semangat terus 🥰

abrianifaqiha
Автор

Tolong buatin tabel donk kak nabung pendapatan tidak menentu

AnakGanang-