Sinyal Reshuffle Kabinet Kian Menguat, Relawan Jokowi Mania Akui Sudah Kantongi Sejumlah Nama

preview_player
Показать описание
KOMPAS.TV - Wacana pergantian menteri kembali mengemuka seiring adanya Kementerian baru, Kementerian Investasi.

Ketua KPK meminta semua pihak tidak mempersulit datangnya investasi, termasuk adanya permintaan jatah atau fee.

Kemudahan perizinan dan tata kelola di daerah jadi faktor pendukung keberhasilan investasi.

Ketua KPK Firli Bahuri pun kembali mengingatkan kepada kepala daerah untuk tidak meminta jatah fee kepada para investor yang ingin menanamkan modalnya di daerah.

Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden, Ali Mochtar Ngabalin menyebut, ada kemungkinan reshuffle kabinet berlangsung pekan ini.

Perombakan kabinet menyusul penggabungan Kemenristek ke dalam Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, juga pembentukan kementerian baru, yakni Kementerian Investasi.

Sementara itu, kelompok sukarelawan Jokowi Mania (Joman) mengaku sudah mengantongi sejumlah nama yang akan diganti. Joman menilai ada 5 menteri yang secepatnya harus diganti.

Ketua Joman Immanuel Ebenezer menegaskan bahwa reshuffle kabinet adalah solusi dari percepatan kebijakan pro-rakyat.

Simak dialog selengkapnya bersama Ketua Relawan Jokowi Mania, Immanuel Ebenezer dan juga bergabung Saan Mustopa, Sekretaris Fraksi Nasdem DPR.
Рекомендации по теме
Комментарии
Автор

Yang bikin gaduh juga mesti diistirahatkan

yahyazen
Автор

kominfo kurang ketat masih banyak penipuan online

beritaterbarukan
Автор

Manta Joman, tolong di telusuri mengenai pupuk subsidi, kualitas subsidi tidak ada sangat jauh berbeda dengan non subsidi, pada hal corong pabrik kan cuman satu, kemasan yang berbeda, namun isi sama, contohnya pupuk urea .

muktarhutapea
Автор

Negara binggung terus, ganti kebijakan, ganti kabinet terus gonta ganti rakyat

faraykasadi
Автор

Bagus klo Pak Surya Paloh jadi Mentri, biar pengalaman di pemerintahan.

sumaryadidrs
Автор

Reshafle kabinet...strategi jpkowi utk bikin gaduh terus....utk menutupi kegagalannya.

mohammadmasduki
Автор

Btull akun" berbahaya harus di bersihkan

infojateng
Автор

Gak ngepek, , , !!!!
Janji mau merampingkan kabinet, , , ,
Malah kabinet tambah melar, , di tambah staf ahli milenial, tambah, penasehat BPIP, , , , tambah wamen2🤦‍♀️🤦‍♀️🤦‍♀️
Negara makin gak keurus, , , , !!!!
Para petinggi hanya pada ngurus kursi, , , Pada gak becus

isgarmhamka
Автор

KPK ITU NGOMONG SAJA TAPI TINDAKANNYA TEBANG PILIH DALAM TINDAKAN

amranwahab
Автор

BPN melempem dan juga POLDA Sulut. Kasus sudah 3 tahun nih.

everlysaudale
Автор

Para gub dilarang minta fe kecuali pinjemin heli

zaldiarifin
Автор

Mudik dong di pikirkan, thn kemaren ga mudik, jauh sama anak istri

cahruriruri
Автор

Beribu ribu resafle tetap aja gak ada hasil nya, kerjanya cuma korup dan korup serta menimbun hutang aja, 🥴🥴🤕🤧🤧

abasanswara
Автор

MENHAN jgn dong diresuffle...beliau ini adalah idolaku.

defritzdimpos
Автор

Ganti Menkes insentif nakes blm dibayar

radyttuy
Автор

kapan maju nya RI ini reshuffle melulu

daurihaji
Автор

Pak wo wo perlu jga tu di geser ke posisi lain

ronisiregar
Автор

yang diganti bukan mentrinya tetapi presidennya biar ekonomi terangkat

labsukses
Автор

gonta ganti mentri ...hasilnya yh gtu aja

alfatiharis
Автор

Aneh Negara ini pemrentah mau Resafel kok maniak2nya yg angkat bicara memangnya maniak2 ini siap pasang badan klo terjadi apa2?

widiwidayanto